Berita

Presiden Joko Widodo saat sambutan di Apel Kasatwil Polri di Bali/Ist

Politik

Restui Koalisi Besar, Jokowi Jangan Seret Birokrasi Negara

SELASA, 11 APRIL 2023 | 13:24 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Lampu hijau yang diberikan Presiden Joko Widodo untuk pembentukan Koalisi Besar atau Koalisi Kebangsaan disinyalir sebagai bentuk kekhawatiran terhadap pencapresan Anies Baswedan oleh Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP).

Menanggapi hal ini, Direktur Lembaga Riset Lanskap Politik Indonesia, Andi Yusran, meminta Presiden Jokowi segera menyudahi keterlibatannya dalam kontestasi Pilpres 2024.

"Sebagai kepala negara, Jokowi wajib berdiri secara independen," kata Andi saat berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL, Selasa (11/4).


Analisis Politik Universitas Nasional itu melanjutkan, sebagai kepala pemerintahan, sangat berbahaya jika Jokowi ikutan mendesain kemenangan salah satu Capres.

"Karena itu akan menyeret birokrasi negara ke jurang," tegas Andi Yusran.

Adapun wacana Koalisi Besar mencuat dalam silaturahmi lima partai politik di kantor DPP PAN pada Minggu (2/4). Mereka adalah PAN, PPP, Golkar, Gerindra, dan PKB.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya