Berita

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD/Net

Politik

Rawan Dikriminalisasi, Gema Kosgoro Bentengi Mahfud MD di Kasus Rp 349 T

SENIN, 03 APRIL 2023 | 09:08 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Dukungan kepada Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD untuk membongkar kasus dugaan pencucian uang senilai 349 T di Kementerian Keuangan terus mengalir.

Kali ini, dukungan kepada Mahfud MD diberikan Gerakan Mahasiswa (Gema) Kosgoro. Bagi Gema Kosgoro, pengungkapan kasus Rp 349 T bisa menjadi pembuka praktik korupsi yang ada di negeri ini.

"Negara ini membutuhkan sosok, figur yang berani dan jujur seperti Mahfud MD untuk bisa keluar dari permasalahan korupsi yang sudah menggurita di republik ini," kata Sekjen Gema Kosgoro, Dian Assafri Nasa'i dalam keterangan tertulisnya, Senin (3/4).


Tindakan Mahfud MD dinilai patut diapresiasi karena tidak semua pejabat di bidang penanganan hukum berani secara gamblang membongkar kasus dugaan pencucian uang di tubuh kementerian lain.

Dukungan ini juga penting dilakukan oleh semua elemen, mengingat pandangan Gema Kosgoro, kasus besar ini sangat rentan dengan kriminalisasi.

"Dukungan moral sangat diperlukan dari semua pihak, agar bapak Mahfud MD tetap konsisten mengawal kasus besar ini sampai tuntas," tegasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya