Berita

Direktur Eksekutif Lingkar Madani (Lima) Indonesia, Ray Rangkuti/RMOL

Politik

Pejabat dan Keluarga Harus Beri Contoh Hidup Sederhana

KAMIS, 09 MARET 2023 | 10:15 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Elite pemerintah, mulai dari keluarga presiden, harus memberi contoh gaya hidup sederhana dan wajar, menjawab keresahan masyarakat melihat kemewahan media sosial.

"Setuju, intinya keteladanan hidup wajar, seadanya, dan itu harus dimulai dari elite. Lebih khusus lagi lingkaran pejabat dan keluarga sekitar presiden," kata Direktur Eksekutif Lingkar Madani (Lima) Indonesia, Ray Rangkuti, kepada Kantor Berita Politik RMOL, Kamis (9/3).

Bila keluarga presiden dan elite bergaya hidup sederhana, tentu dicontoh seluruh bawahannya, meski Ray menyadari banyak yang memang memiliki harta berlimpah sebelum jadi pejabat.


Namun, sambung Ray, demi tidak melukai hati dan menjaga perasaaan masyarakat, hidup sederhana saat ini jadi jawaban tepat.

"Mereka harus memperlihatkan ke masyarakat pola hidup wajar, sederhana dan berkepatutan. Bukan karena tidak mampu hidup mewah dan glamour, tapi demi menjaga perasaan rakyat yang umumnya sederhana, bahkan miskin," urainya.

Seperti diketahui, belum lama ini publik dihebohkan ramainya kasus penganiayaan yang dilakukan Mario Dandy Satrio, anak salah satu pejabat Ditjen Pajak.

Tak hanya tindak kriminal yang dipertontonkan, Mario juga kerap pamer kekayaan di akun media sosial miliknya, mulai motor gede hingga mobil sport, hingga memicu gunjingan di masyarakat.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Dokter Tifa Buka Pintu Perawatan Imun untuk Jokowi

Jumat, 16 Januari 2026 | 18:06

Eggi dan Damai SP3, Roy Suryo dan Dokter Tifa Lanjut Terus

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:45

Seskab Dikunjungi Bos Kadin, Bahas Program Quick Win hingga Kopdes Merah Putih

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:35

Situasi Memanas di Iran, Selandia Baru Evakuasi Diplomat dan Tutup Kedutaan

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:20

Melihat Net-zero Dari Kilang Minyak

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:53

SP3 Untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Terbit Atas Nama Keadilan

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:48

Kebakaran Hebat Melanda Pemukiman Kumuh Gangnam, 258 Warga Mengungsi

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:13

Musda Digelar di 6 Provinsi, Jawa Barat Tuan Rumah Rakornas KNPI

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:12

Heri Sudarmanto Gunakan Rekening Kerabat Tampung Rp12 Miliar Uang Pemerasan

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:33

Ruang Sunyi, Rundingkan Masa Depan Dunia

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:17

Selengkapnya