Berita

Video kampanye yang diluncurkan Serikat Gulat Dunia (UWW) pada Jumat, 17 Febuari 2023/Twitter @wrestling

Dunia

Bantu Korban Gempa di Turki dan Suriah, Serikat Gulat Dunia Luncurkan Video Kampanye

JUMAT, 17 FEBRUARI 2023 | 17:04 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Serikat Gulat Dunia (UWW) meluncurkan video kampanye untuk mengumpulkan donasi bagi para korban gempa bumi di Turki dan Suriah.

Melalui akun resmi Twitter, organisasi olahraga itu mengunggah video pada Jumat (17/2) yang memperlihatkan seorang atlet berlari sambil mengibarkan bendera Turki.

Adegan yang diakhiri dengan tulisan "lebih kuat bersama" itu mengajak masyarakat untuk berdonasi melalui akun PayPal dan rekening bank resmi dari organisasi tersebut.

Dalam sebuah pernyataan yang dimuat TRT World, UWW mengatakan bencana alam itu juga sangat berdampak terhadap organisasi yang bermarkas di Lausanne, Swiss,  yang membuat sembilan pegulat dunia asal Turki meninggal dunia.

"Komunitas gulat juga terkena dampak parah, dengan UWW kini telah menyiapkan penggalangan donasi untuk mendukung upaya bantuan bagi mereka yang terkena dampak gempa bumi," kata UWW dalam pernyataannya.

Pada 10 Febuari, organisasi yang berdiri pada 1912 itu  telah memasang pos untuk menghormati sembilan rekan seperjuangannya yang menjadi korban tewas.

Sejauh ini, gempa berkekuatan 7,8 dan 7,6 yang berpusat di Kahramanmaras Turki telah menewaskan lebih dari 41 ribu jiwa di Ankara dan Damaskus.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Terobosan Baru, Jaringan 6G Punya Kecepatan hingga 100 Gbps

Selasa, 07 Mei 2024 | 12:05

172 Perguruan Tinggi Muhammadiyah dan Aisyiah Serentak Gelar Aksi Bela Palestina Kutuk Israel

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:54

Usai Terapkan Aturan Baru, Barang Kiriman TKI yang Tertahan di Bea Cukai Bisa Diambil

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:37

MK Dalami Pemecatan 13 Panitia Pemilihan Distrik di Puncak Papua ke Bawaslu dan KPU

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:29

Tentara AS dan Pacarnya Ditahan Otoritas Rusia

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:18

Kuasa Pemohon dan Terkait Sama, Hakim Arsul: Derbi PHPU Seperti MU dan City

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:11

Duet PDIP-PSI Bisa Saja Usung Tri Risma-Grace Natalie di Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 10:56

Bea Cukai Bantah Sewa Influencer untuk Jadi Buzzer

Selasa, 07 Mei 2024 | 10:37

Pansel Belum Terbentuk, Yenti: Niat Memperkuat KPK Gak Sih?

Selasa, 07 Mei 2024 | 10:35

Polri: Gembong Narkoba Fredy Pratama Kehabisan Modal

Selasa, 07 Mei 2024 | 10:08

Selengkapnya