Berita

Emir Qatar, Sheikh Tamim bin Hamad Al-Thani/Net

Dunia

Gempa Turki: Korban Tewas Mencapai 34.000, Qatar Sumbangkan Ribuan Kabin Bekas Piala Dunia

SENIN, 13 FEBRUARI 2023 | 06:42 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Turki dan Suriah akan menerima sumbangan sebanyak 10.000 kabin dan karavan yang digunakan selama Piala Dunia Qatar 2022.

Keputusan itu disampaikan pejabat Qatar pada Minggu (12/2), sepekan setelah gempa berkekuatan 7,8 Skala Richter memporak porandakan Turki dan Suriah. Laporan menyebutkan total korban tewas hingga di dua negara itu telah mencapai 34.000 orang dengan ratusan ribu korban luka-luka.

“Mengingat kebutuhan mendesak di Turki dan Suriah, kami telah mengambil keputusan untuk mengirimkan kabin dan karavan kami ke wilayah tersebut, memberikan dukungan yang sangat dibutuhkan dan segera kepada rakyat Turki dan Suriah,” kata seorang pejabat Qatar yang meminta syarat anonimitas kepada AFP.


Pengiriman pertama dijadwalkan berangkat dari Pelabuhan Doha menuju Turki pada Senin (13/2), yang akan dilanjutkan dengan pengiriman lebih lanjut dalam beberapa hari mendatang.

Pengumuman itu datang setelah Emir Qatar, Sheikh Tamim bin Hamad Al-Thani, mengunjungi Turki pada Minggu, menjadi pemimpin asing pertama yang melakukannya sejak gempa dahsyat pekan lalu.

Ia mengadakan pembicaraan di Istanbul dengan Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan tentang cara Doha dapat membantu mengurangi dampak bencana.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya