Berita

Bupati Merauke, Romanus Mbaraka, menemui para kiai dan ulama/Ist

Nusantara

Bertemu Ulama dan Kiai Se-Merauke, Bupati Romanus Siapkan Bantuan Umrah Rp 2 Miliar

SENIN, 13 FEBRUARI 2023 | 04:30 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Bupati Merauke Romanus Mbaraka didampingi Ketua DPRD Merauke, Benny Latumahina, dan Wakil Ketua II DPRD Merauke, Dominikus Ulukyanan, menggelar pertemuan dengan ulama dan kiai se-Kabupaten Merauke. Sabtu (11/2).

Pada pertemuan yang berlangsung di Hotel Halogen Merauke ini, Bupati Merauke menyampaikan terkait program bantuan umrah yang diberikan oleh Penerintah Daerah Merauke kepada umat muslim di Kabupaten Merauke.

Adapun dana yang disiapkan oleh Pemda Merauke untuk bantuan umrah kali ini adalah senilai Rp 2 miliar, yang diharapkan dapat disalurkan kepada masyarakat yang sangat membutuhkan.


“Saya siapkan anggaran 2 miliar untuk umrah, dan saya minta kepada panitia seleksi untuk berkoordinasi dengan ulama, dan kakau bisa dipilih orang kecil yang paling susah.” ujar Bupati Romanus Mbaraka, diwartakan Kantor Berita RMOLPapua, Minggu (12/2).

Selain itu Romanus juga mengajak seluruh ulama dan kiai untuk bersama-sama menjaga keberagaman umat, mengingat dengan hadirnya Provinsi Papua Selatan akan menimbulka arus urbanisasi dari berbagai daerah di nusantara yang datang dengan paham berbeda-beda.

“Saya mengajak semua untuk bersama-sama saling mendukung menjaga keberagaman antarumat beragama, karena sekarang terjadi arus kedatangan masyarakat ke Merauke dengan berbagai paham. Sehingga Merauke yang sudah kita jaga dan kita ikat dengan hati kita izakod bekai-izakod kai tetap terjaga.” tuturnya.

Kegiatan dilanjukan dengan dengan sesi tanya jawab dan dengar pendapat oleh Bupati Merauke dan para ulama sertai kiai dari berbagai distrik di Kabupaten Merauke.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya