Berita

Ketum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) disambut hangat nahdliyin saat hadiri resepsi 1 abad NU di Sidoarjo/Ist

Politik

Jamiluddin Ritonga: Dekat Warga Nahdliyin, Bisa Membantu AHY jika Dampingi Anies di Pilpres 2024

JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 | 05:45 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Saat menghadiri puncak resepsi satu abad Nahdlatul Ulama (NU) Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mendapat sambutan hangat dari seluruh warga nahdliyin yang hadir.

Bahkan, putri sulung Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu dielu-elukan oleh nahdliyin dari berbagai lapis usia, baik kelompok usia muda dan tua

"Hal itu mengindikasikan AHY diterima oleh warga Nahdliyin," demikian kata Jamiluddin kepada Kantor Berita Politik RMOL, Jumat pagi (10/2).

Pandangan Jamiluddin, sambutan hangat warga Nahdliyin kepada AHY adalah hal yang wajar. Sebab, AHY bukan sosok asing di Nahdliyin.

Catatan Jamiluddin, keluarga AHY, terutama Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), sangat dekat dengan orang-orang berpengaruh di NU, khususnya di Jawa Timur

"SBY saat menjadi presiden mempunyai grup pengajian. Kiai berpengaruh dari NU banyak yang ikut dalam pengajian itu," jelas Jamiluddin.

Jamiluddin mengatakan, melalui pengajian itulah kedekatan keluarga SBY dengan warga Nahdliyin terbentuk. Kedekatan itulah yang terus dijaga SBY, termasuk tentunya dilanjutkan oleh AHY.

"Jadi, AHY relatif mengakar di warga Nahdliyin. Hal itu akan membantu AHY bila ia nantinya mendampingi Anies Baswedan dalam kontestasi Pilpres 2024," pungkas mantan Dekan Fikom IISIP Jakarta ini.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Jangan Tertipu Tawaran Berangkat dengan Visa Non Haji!

Senin, 06 Mei 2024 | 05:37

Samani-Belinda Optimis Menang di Pilkada Kudus

Senin, 06 Mei 2024 | 05:21

PKB Kota Probolinggo cuma Buka Pendaftaran Wawalkot

Senin, 06 Mei 2024 | 05:17

Golkar-PDIP Buka Peluang Koalisi di Pilgub Jabar

Senin, 06 Mei 2024 | 04:34

Heboh Polisi Razia Kosmetik Siswi SMP, Ini Klarifikasinya

Senin, 06 Mei 2024 | 04:30

Sebagian Wilayah Jakarta Diperkirakan Hujan Ringan

Senin, 06 Mei 2024 | 03:33

Melly Goeslaw Tetarik Maju Pilwalkot Bandung

Senin, 06 Mei 2024 | 03:30

Mayat Perempuan Tersangkut di Bebatuan Sungai Air Manna

Senin, 06 Mei 2024 | 03:04

2 Remaja Resmi Tersangka Tawuran Maut di Bandar Lampung

Senin, 06 Mei 2024 | 02:55

Aspirasi Tak Diakomodir, Relawan Prabowo Jangan Ngambek

Senin, 06 Mei 2024 | 02:14

Selengkapnya