Berita

Rapat Pleno Rekapitulasi Verifikasi Perbaikan Administrasi Ke Satu di Kantor KPU Lampung, Kamis (2/2)/ISt

Nusantara

20 Nama Dinyatakan Memenuhi Syarat, KPU Lampung Siap Verifikasi Faktual Calon Anggota DPD

JUMAT, 03 FEBRUARI 2023 | 04:40 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

KPU Provinsi Lampung menyatakan 20 bakal calon (balon) DPD RI Memenuhi Syarat (MS) dalam tahap dukungan perbaikan verifikasi administrasi yang berlangsung pada 23 Januari-1 Februari 2023.

Hal itu diputuskan dalam Rapat Pleno Rekapitulasi Verifikasi Perbaikan Administrasi Ke Satu di Kantor KPU Lampung, Kamis (2/2).

Koordinator Divisi Teknis KPU Lampung, Ismanto mengatakan, sebelumnya terdapat 8 balon anggota DPD yang melakukan Perbaikan dukungan dan 5 calon yang penambahan dukungan dengan hasil rekapitulasi dari 13 Bakal calon tersebut dinyatakan Memenuhi Syarat.

"Selanjutnya 20 Calon yang telah dinyatakan menenuhi syarat akan dilanjutkan di tahapan selanjutnya yaitu verifikasi faktual yang akan dilaksanakan pada 6 Februari sampai dengan 26 April 2023," ujar Ismanto dikutip Kantor Berita RMOLLampung.

Sementara itu, Person In Charge (PIC) Pengawasan dan Verifikasi Balon DPD RI Bawaslu Lampung Suheri, mengatakan pihak menyoroti tiga dukungan bacalon yang sangat tipis dari batas miminal 3.000 dukungan yang tersebar di 8 kabupaten kota.

Di antaranya, Agung Imam Prasetyo dengan 3.185 dukungan, Devi siswandani dengan 3.909 dukungan, dan Heri Ploretari dengan 3.137 dukungan.

"Sudah saya pertegas ke LO, dan saya harap dukungan mereka real," demikian Suheri.

Populer

Bangun PIK 2, ASG Setor Pajak 50 Triliun dan Serap 200 Ribu Tenaga Kerja

Senin, 27 Januari 2025 | 02:16

Gara-gara Tertawa di Samping Gus Miftah, KH Usman Ali Kehilangan 40 Job Ceramah

Minggu, 26 Januari 2025 | 10:03

Viral, Kurs Dolar Anjlok ke Rp8.170, Prabowo Effect?

Sabtu, 01 Februari 2025 | 18:05

Prabowo Harus Ganti Bahlil hingga Satryo Brodjonegoro

Minggu, 26 Januari 2025 | 09:14

Prabowo Harus Pecat Bahlil Imbas Bikin Gaduh LPG 3 Kg

Senin, 03 Februari 2025 | 15:45

Masyarakat Baru Sadar Jokowi Wariskan Kerusakan Bangsa

Senin, 27 Januari 2025 | 14:00

Bahlil Gembosi Wibawa Prabowo Lewat Kebijakan LPG

Senin, 03 Februari 2025 | 13:49

UPDATE

Koalisi Berisiko Pecah Gara-gara Kelangkaan LPG 3 Kg

Rabu, 05 Februari 2025 | 03:16

Kuras ATM Calon Mertua, Perempuan Muda Dibekuk Polisi

Rabu, 05 Februari 2025 | 03:01

Warga Diajak Laporkan Bangunan Gedung Tak Sesuai Izin

Rabu, 05 Februari 2025 | 02:38

Beredar Video Geng Alumni UGM Kumpul, Warganet Cari-cari Mulyono

Rabu, 05 Februari 2025 | 02:20

Bharatu Mardi Hadji dapat Kenaikan Pangkat dari Kapolri

Rabu, 05 Februari 2025 | 02:16

Tak Benar GoTo Merger dengan Grab

Rabu, 05 Februari 2025 | 01:37

Prabowo Diminta Waspadai Agenda Jahat Menteri

Rabu, 05 Februari 2025 | 01:18

PN Serang Putuskan Kasus Charlie Chandra Dilanjutkan

Rabu, 05 Februari 2025 | 01:00

Kenaikan Tarif Air Bersih Harus Diimbangi Kualitas Pelayanan

Rabu, 05 Februari 2025 | 00:40

Pramono Keliling Balai Kota

Rabu, 05 Februari 2025 | 00:16

Selengkapnya