Berita

Polisi masih terus memantau lokasi penembakan massal di studio dansa di Monterey Park, California/Net

Dunia

Jumlah Korban Tewas Penembakan Tahun Baru Imlek di California Bertambah Jadi 11 Orang

SELASA, 24 JANUARI 2023 | 09:48 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Korban penembakan massal Tahun Baru Imlek di California bertambah menjadi sebelas orang pada Senin (23/1) waktu setempat.

Sebelumnya dilaporkan bahwa ada 10 korban tewas dalam penembakan yang terjadi Sabtu malam (21/1) sementara sepuluh lainnya  terluka dan dirawat di rumah sakit.

"Korban kesebelas dari penembakan massal di sebuah klub dansa ballroom di area Los Angeles selama perayaan Tahun Baru Imlek meninggal pada Senin," kata pihak berwenang AS, seperti dikutip dari AP, Selasa (24/1).

Pihak rumah sakit mengatakan kematian terbaru adalah salah satu korban terluka yang dirawat di rumah sakit setelah penembakan massal di Monterey Park.

"Staf heroik kami di LAC+USC Medical Center telah bekerja tanpa lelah untuk merawat keempat korban yang dipercayakan kepada kami," kata pihak rumah sakit.

"Sayangnya, terlepas dari upaya terbaik kami, kami sedih untuk berbagi bahwa salah satu korban telah meninggal karena luka parah mereka. Kami ingin untuk mengungkapkan simpati terdalam kami kepada keluarga dan orang-orang terkasih mereka," lanjutnya.

Hingga saat ini pihak kepolisian masih menyelidiki motif pembunuhan yang telah mengirimkan gelombang ketakutan melalui komunitas Asia-Amerika itu.

Tersangka, Huu Can Tran yang berusia 72 tahun, ditemukan tewas akibat luka tembak yang dilakukannya sendiri pada Minggu di dalam van, yang digunakannya untuk melarikan diri setelah gagal menyerang ruang dansa lain.

Populer

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

UPDATE

Minta Maaf, Dirut Pertamina: Ini Tanggung Jawab Saya

Rabu, 12 Maret 2025 | 13:37

Perempuan Bangsa PKB Bantu Korban Banjir di Bekasi

Rabu, 12 Maret 2025 | 13:33

Perang Tarif Kian Panas, Volkswagen PHK Ribuan Karyawan

Rabu, 12 Maret 2025 | 13:25

Kabar Baik, Paus Fransiskus Tidak Lagi Terkena Serangan Pneumonia Ganda

Rabu, 12 Maret 2025 | 13:23

Pertamina: Harga Avtur Turun, Diskon Pelita Air, Promo Hotel

Rabu, 12 Maret 2025 | 13:23

Rumah Diobok-obok KPK: Apakah Ini Ujung Karier Ridwan Kamil?

Rabu, 12 Maret 2025 | 13:12

Tenaga Ahli Heri Gunawan Hingga Pegawai Bank BJB Dipanggil KPK

Rabu, 12 Maret 2025 | 13:06

KPK: Ridwan Kamil Masih Berstatus Saksi

Rabu, 12 Maret 2025 | 12:47

Raja Adil: Disembah atau Disanggah?

Rabu, 12 Maret 2025 | 12:45

Buntut Efisiensi Trump, Departemen Pendidikan PHK 1.300 Staf

Rabu, 12 Maret 2025 | 12:41

Selengkapnya