Berita

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat mendampingi Presiden Joko Widodo dalam pembukaan Rakornas Forkopimda di SSIC, Sentul/Ist

Politik

Di Hadapan Kepala Daerah, Airlangga Hartarto: Kendalikan Inflasi dan Jaga Stabilitas Politik

SELASA, 17 JANUARI 2023 | 19:53 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Menteri Koordinator (Menko) Perekonomian Airlangga Hartarto mendampingi Presiden Joko Widodo menghadiri acara Pembukaan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) se-Indonesia Tahun 2023 di Sentul International Convention Centre (SICC) pada hari ini Selasa (17/1).

Dalam kesempatan tersebut, Airlangga mengatakan bahwa Presiden Jokowi memberikan arahan kepada seluruh kepala daerah dan anggota Forkopimda mengenai kebijakan pemerintah pusat dalam hal ekonomi dan politik nasional.

“Memperkuat pertumbuhan ekonomi, pengendalian inflasi, dan menjaga stabilitas politik nasional,” ucap Airlangga dalam keterangannya.

Di hadapan 4.551 undangan dan peserta dari pemerintah pusat hingga daerah yang hadir dalam acara tersebut, Airlangga berharap sinergi tas antara pemerintah daerah dengan pemerintah pusat terus terjalin dalam rangka mengendalikan perekonomian dan stabilitas politik nasional.

“Tahun 2023 adalah tahun penuh tantangan. Dibutuhkan gotong royong, ketangguhan dan kesungguhan yang kuat untuk mengubah tantangan dan tekanan menjadi suatu peluang dan kesempatan yang positif, yang baik untuk kita semua,” demikian Airlangga.

Populer

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Ratusan Tawon Serang Pasukan Israel di Gaza Selatan

Sabtu, 11 Mei 2024 | 18:05

Siapa Penantang Anies-Igo Ilham di Pilgub Jakarta?

Minggu, 12 Mei 2024 | 07:02

Alvin Lim Protes Izin Galangan Kapal Panji Gumilang

Sabtu, 11 Mei 2024 | 15:56

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jaksa KPK Ungkap Keterlibatan Orang Tua Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor dalam Kasus Gazalba Saleh

Senin, 06 Mei 2024 | 13:05

Sore Ini KPK Umumkan Penahanan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor

Selasa, 07 Mei 2024 | 14:57

UPDATE

Grace Natalie dan Juri Ardiantoro Ditunjuk jadi Staf Khusus Presiden

Rabu, 15 Mei 2024 | 20:08

Airlangga: Sertifikasi Halal UMKM Diundur 2026

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:59

Baleg DPR Usul Usia Presiden dan Wapres Tidak Dibatasi

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:55

Tokoh hingga Pejabat Lampung Ramai Melayat Ayah Andi Arief

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:53

Kejaksaan Dipercaya Publik Berkat Penanganan Kasus Besar

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:43

Revisi UU Penyiaran Melanggengkan Kegemaran Negara dalam Membatasi Kebebasan

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:38

Besok Jusuf Kalla jadi Saksi Meringankan untuk Karen Agustiawan

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:34

Sandra Dewi Ngibrit Tanpa Bicara Setelah Diperiksa 10 Jam

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:29

Polling Institute: Kepuasan Publik kepada Jokowi 77,1 Persen

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:21

Kabar Duka, Ayah Andi Arief Meninggal Dunia

Rabu, 15 Mei 2024 | 19:13

Selengkapnya