Berita

Ketua FKUB Kabupaten Tasikmalaya, Edeng Zaenal Abidin/RMOLJabar

Politik

Politik Identitas Mainan Elite, Politik Uang Lebih Ancam Proses Demokrasi di Daerah

SELASA, 17 JANUARI 2023 | 00:22 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Politik identitas akan sulit dihindari dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang. Namun, Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Tasikmalaya menilai justru di daerah yang bakal lebih kompleks adalah persoalan politik uang.

Selain itu, persoalan politik identitas juga hanya dianggap sebagai peluru-peluru permainan elite politik di pusat yang tidak percaya diri akan kapabilitasnya.

Menurut data Economist Intelligence Unit (EUI), demokrasi Indonesia pada 2021 masih tertinggal jauh. Ada di urutan 52 di dunia dengan skors 6,71.


Sehingga, Ketua FKUB Kabupaten Tasikmalaya, Edeng Zaenal Abidin menilai, sebagai negara yang masih terbelakang dalam hal demokrasi, Indonesia tidak akan pernah terhindar dari politik identitas.

"Di Amerika saja kemarin waktu Pilpres zamannya Trump, politik identitas ini jelas sangat kental kok, padahal katanya negara ini asalnya demokrasi," terangnya, dikutip Kantor Berita RMOLJabar.

Hampir 60 persen masyarakat, ucap Edeng, bersinggungan bahkan cenderung menjadi pelaku politik uang di pusat, bahkan hingga ke daerah. Jika dibandingkan dengan kasus politik identitas, gapnya cukup jauh.

"Yang paling berbahaya dan bikin Pemilu tidak berkualitas itu karena money politic, bukan politik identitas. Politik identitas masyarakat juga enggak tahu, itu hanya elite-elite saja yang ribut," tandasnya.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya