Berita

Tangkapan layar saat oknum petugas masjid Agung Palembang diduga mengambil uang dalam kotak sumbangan saat shalat Jumat (2/12)/Repro

Nusantara

Bikin Geram, Oknum Petugas Masjid Agung Palembang Diduga Cungkil Kotak Amal

MINGGU, 04 DESEMBER 2022 | 02:58 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Sebuah potongan video yang memperlihatkan seorang oknum petugas masjid Agung Jayo Wikramo, Palembang, Sumatera Selatan tengah viral di media sosial. Dalam video tersebut sang oknum petugas diduga telah mencungkil isi kotak amal saat melaksanakan shalat Jumat (2/12).

Dilaporkan Kantor Berita RMOLSumsel, video itu menjadi perbincangan warganet usai diunggah oleh akun instagram @palembang_bedesau.

Dalam rekaman video itu, tanpak seorang pria yang menggunakan masker dan berpeci putih sembari menenteng kotak amal bewarna hijau. Tangan kirinya memegang potongan kayu yang digunakan untuk mencungkil isi kotak amal.


Kemudian, uang yang ada berhasil dicungkil dimasukan ke dalam saku rompi hijau yang digunakan oleh oknum petugas tersebut.

Merespons video tersebut, akun instagram @dhilah_shinum tampak geram atas ulah pria tersebut. Terlebih lagi kejadian itu berlangsung di masjid besar di Palembang.

“Yang bener be..mada’i petugasnyo cak itu. Ini masjid besar loh, masjid kebanggan wong Palembang.. Harus ditindak,” tulis akun tersebut.

Senada, akun @maddon_fr juga mengecam tindakan dugaan pencurian uang dalam kotak amal masjid tersebut.

“Beh jahanam sekali petugas masjid agung. Tindak lanjutin kalo wong macam itu,”tegasnya.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

UPDATE

Komisi III DPR Sambut KUHP dan KUHAP Baru dengan Sukacita

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:12

Bea Keluar Batu Bara Langkah Korektif Agar Negara Tak Terus Tekor

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:08

Prabowo Dua Kali Absen Pembukaan Bursa, Ini Kata Purbaya

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:07

Polri Susun Format Penyidikan Sesuai KUHP dan KUHAP Baru

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:06

Koalisi Permanen Mustahil Terbentuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:01

Polri-Kejagung Jalankan KUHP dan KUHAP Baru Sejak Pukul 00.01 WIB

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:58

Tutup Akhir Tahun 2025 DPRD Kota Bogor Tetapkan Dua Perda

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:46

Presiden Prabowo Harus Segera Ganti Menteri yang Tak Maksimal

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:42

Bitcoin Bangkit ke Level 88.600 Dolar AS

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Berjualan di Atas Lumpur

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Selengkapnya