Berita

Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto/Net

Politik

Saiful Anam: Dari Segala Aspek, KIB Paling Pas Sokong Airlangga jadi Capres

MINGGU, 06 NOVEMBER 2022 | 19:22 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Dari segala aspek, Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) dianggap paling pas untuk mendeklarasikan dan memajukan Airlangga Hartarto sebagai calon presiden (capres) di Pilpres 2024 mendatang.

"Dari segala aspek, KIB paling pas memajukan Airlangga sebagai capres," ujar Direktur Pusat Riset Politik, Hukum dan Kebijakan Indonesia (PRPHKI), Saiful Anam kepada Kantor Berita Politik RMOL, Minggu (6/11).

Akademisi Universitas Sahid Jakarta ini menilai, jika melihat pengalaman eksekutif dan legislatif, sosok Airlangga sudah tidak diragukan lagi. Apalagi, saat ini Ketua Umum (Ketum) Partai Golkar itu menjabat sebagai Menteri Koordinator (Menko) Perekenomian yang sangat mengerti dan paham betul tentang kondisi perekenomian bangsa.


"Tidak hanya itu, sebagai parpol yang perolehan suara paling banyak dari parpol KIB lainnya, Golkar objektif apabila kadernya dimajukan sebagai capres KIB," kata Saiful.

Selain itu, kata Saiful, jika melihat track record dan ketokohan Airlangga, belum ada celah untuk tidak dicapreskan oleh KIB.

"Sebagai Ketua Umum Partai Golkar, tentu sangat layak bagi Airlngga untuk mendapatkan tiket capres tersebut, tinggal kemudian dipasangkan dengan sosok cawapres yang berpotensi untuk mendongkrak suara Airlangga," pungkas Saiful.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Pecah Rekor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:12

Kritik Pandji Tak Perlu Berujung Saling Lapor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:05

AHY Gaungkan Persatuan Nasional di Perayaan Natal Demokrat

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:02

Iran Effect Terus Dongkrak Harga Minyak

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:59

IHSG Dibuka Menguat, Rupiah Melemah ke Rp16.872 per Dolar AS

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:42

KBRI Beijing Ajak WNI Pererat Solidaritas di Perayaan Nataru

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:38

Belajar dari Sejarah, Pilkada via DPRD Rawan Picu Konflik Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:31

Perlu Tindakan Tegas atas Konten Porno di Grok dan WhatsApp

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:30

Konflik Terbuka Powell dan Trump: Independensi The Fed dalam Ancaman

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:19

OTT Pegawai Pajak Momentum Perkuat Integritas Aparatur

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:16

Selengkapnya