Berita

Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa dan KSAD Dudung Abdurrachman jabat tangan disandingkan oleh Menhan Prabowo Subianto/RMOL

Politik

Momen Prabowo, Andika Perkasa dan Dudung Salam Komando Usai Rapat Komisi I DPR RI

SENIN, 26 SEPTEMBER 2022 | 14:42 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Usai rapat komisi I DPR RI, Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa dan Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal Dudung Abdurrachman sempat melakukan salam komando. Dudung juga memberikan salam hormat kepada Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa.

Pantauan Kantor Berita Politik RMOL di lokasi, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyandingkan tangan Jenderal Andika dan Jenderal Dudung. Kedua jenderal itu melontarkan senyuman, yang merupakan sinyal kepada masyarakat bahwa tidak ada disharmoni antar keduanya.

Peristiwa jabat tangan itu terjadi usai rapat kerja bersama Komisi I DPR RI dengan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa, KSAD Jenderal Dudung Abdurrachman, KSAL Laksmana Yudo Margono, dan Wakasau Marsekal Madya A Gustaf Brugman membahas rencana kerja dan anggaran kementerian dan lembaga tahun 2023.


Sebelumnya, Anggota Komisi I DPR, Effendi Simbolon menyebut disharmonisasi Panglima TNI dengan KSAD disinyalir karena anak Jenderal Dudung tidak lolos Akmil.

Isu itu memanas dengan adanya pelaporan terhadap Effendi Simbolon yang menyebut TNI sebagai gerombolan dan Jenderal Dudung diduga melakukan provokasi untuk mengecam Effendi Simbolon.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Pecah Rekor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:12

Kritik Pandji Tak Perlu Berujung Saling Lapor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:05

AHY Gaungkan Persatuan Nasional di Perayaan Natal Demokrat

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:02

Iran Effect Terus Dongkrak Harga Minyak

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:59

IHSG Dibuka Menguat, Rupiah Melemah ke Rp16.872 per Dolar AS

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:42

KBRI Beijing Ajak WNI Pererat Solidaritas di Perayaan Nataru

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:38

Belajar dari Sejarah, Pilkada via DPRD Rawan Picu Konflik Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:31

Perlu Tindakan Tegas atas Konten Porno di Grok dan WhatsApp

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:30

Konflik Terbuka Powell dan Trump: Independensi The Fed dalam Ancaman

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:19

OTT Pegawai Pajak Momentum Perkuat Integritas Aparatur

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:16

Selengkapnya