Berita

Aksi Aliansi Bali Jengah/Ist

Politik

Harga BBM Tak Kunjung Turun, Aliansi Bali Jengah Kembali Turun Jalan

JUMAT, 16 SEPTEMBER 2022 | 16:55 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Aliansi Bali Jengah (AJB) kembali turun jalan untuk menyampaikan sikap penolakan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), Jumat sore (16/9).

Mereka kembali turun jalan, karena pemerintah sampai hari ini tak juga mengubah kebijakannya untuk menaikkan harga BBM.

Kali ini, Aliansi Bali Jengah memusatkan aksinya di dua titik berbeda, yakni Simpang 6 Jalan Teuku Umar dan Patung Catur Muka Lapangan Puputan, Denpasar.


Dikatakan Humas Aliansi Bali Jengah AA Surya Sentana, gerakan mereka merupakan gabungan dari berbagai elemen masyarakat yang kecewa harga BBM dinaikkan.

"Kami akan melakukan aksi teatrikal dan simbolik yang menunjukkan kesulitan masyarakat menghadapi kenaikan BBM," kata Surya Sentana dalam keterangannya.

Pria yang karib disapa Gung Sentana ini, mengaku sengaja membagi massa dalam dua titik aksi.

Berbeda dengan aksi unjuk rasa di Jalan Sudirman sebelumnya, demonstrasi sore ini lebih menonjolkan simbolisasi penolakan kenaikan harga BBM.

Populer

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

UPDATE

Kontrak Rp25 Triliun PAM Jaya–Moya Disorot, Air Bersih Warga Miskin Masih Mandek

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:56

Purbaya Restui DJP Tambah Jabatan Baru hingga Akhir 2026

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:41

Protes Dedi Mulyadi, 10 Ribu Buruh Jabar akan Datangi Istana

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:30

Kritik di Tembok Kekuasaan

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:30

Dana Haji Khusus Tertahan, DPR Warning Jangan Merugikan Jamaah

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:07

KPK Bidik Riza Chalid di Kasus Suap Katalis

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:59

Sidang Ijazah Jokowi Ditunda Lagi, Bukti Penggugat Belum Valid

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:53

Presiden Minta Media Keluar Ruangan, Lanjutan Taklimat Digelar Tertutup

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:27

Mahasiswa Indonesia Bentangkan Spanduk "Save Venezuela"

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:26

Lurah Batu Ampar Kecewa Lahan Dispora Diserobot Pengembang

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:20

Selengkapnya