Berita

Ilustrasi/Net

Nusantara

Gempa Kembali Guncang Bali, Kekuatannya Magnitudo 4,6

JUMAT, 29 JULI 2022 | 20:48 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Gempa kembali mengguncang Provinsi Bali pada Jumat malam (29/7). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat sumber guncangan berada di darat.

Koordinator Bidang Mitigasi Gempabumi dan Tsunami BMKG, Daryono, menjelaskan, kekuatan gempa di Bali malam ini berada di bawah magnitudo 5.

"Gempa kembali guncang Bali magnitido 4,6, 29 Juli 2022 (pukul) 18:57:47 WIB," ujar Daryono melalui akun Twitternya, Jumat malam (29/7).


Daryono menjelaskan, titik utama gempa Bali berada pada derajat 8.21 lintas selatan dan 115.49 bujur timur atau sekitar 15 kilometer Barat Laut Karangasem, Bali.

"Itu berada pada kedalaman 10 kilometer," imbuh Daryono menegaskan.

Lebih lanjut, Daryono mengungkapkan bahwa gempa ini dirasakan oleh beberapa warga di sejumlah wilayah di Bali. Selain itu, warga di sejumlah wilayah di luar Bali juga merasakan getaran dengan intensitas yang berbeda.

"Dirasakan di Karangasem, Mataram, Lombok Barat III MMI, Gianyar, Denpasar II - III MMI, Lombok Tengah dan Kuta II MMI," demikian Daryono.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

UPDATE

Bakamla Kirim KN. Singa Laut-402 untuk Misi Kemanusiaan ke Siau

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:40

Intelektual Muda NU: Pelapor Pandji ke Polisi Khianati Tradisi Humor Gus Dur

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:22

Gilgamesh dan Global Antropogenik

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:59

Alat Berat Tiba di Aceh

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:45

Program Jatim Agro Sukses Sejahterakan Petani dan Peternak

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:22

Panglima TNI Terima Penganugerahan DSO dari Presiden Singapura

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:59

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Mengawal Titiek Soeharto

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:25

Intelektual Muda NU Pertanyakan Ke-NU-an Pelapor Pandji Pragiwaksono

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:59

Penampilan TNI di Pakistan Day Siap Perkuat Diplomasi Pertahanan

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:42

Selengkapnya