Berita

Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Dakwah dan Ukhuwah, Cholil Nafis/Net

Politik

Pernah Alami Perlakuan Tak Mengenakan saat ke Singapura, Ketua Dakwah MUI Dukung Adanya Nota Protes

KAMIS, 19 MEI 2022 | 12:56 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Selain kejadian penolakan yang dialami pendakwah Ustaz Abdul Somad, Singapura ternyata pernah membuat perlakuan tidak mengenakan kepada Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Dakwah dan Ukhuwah, Cholil Nafis.

Kejadian yang dialami Cholil Nafis memang sudah terlalu lama untuk diingat. Namun, dirinya cukup baik menceritakan sebab musabab dirinya mendapat perlakuan tidak mengenakan dari otoritas Singapura.

"Saya pernah tahun 2007 dari Malaysia naik kereta ke Singapura diinterogasi 2 jam lebih di imigrasi karena nama saya di paspor awalan Muhammad," ujar Cholil melalui akun Twitternya dikutip Kamis (19/5).


Atas pengalaman tersebut, pengajar di Universitas Indonesia ini menyampaikan masukkannya kepada pemerintahan Singapura dan termasuk pemerintahan Indonesia terkait kasus penolakan yang dialami UAS.

Apalagi mengingat protes sejumlah pihak yang isinya mendesak Presiden Joko Widodo hingga Kedutaan Besar Indonesia di Singapura untuk melayangkan nota protes kepada negara ini.

"Singapura jangan berburuk sangka kepada warga negara tetangganya. Perilaku ini harus diprotes," demikian Cholil Nafis.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

UPDATE

Konflik Memanas di Yaman Selatan, RI Dukung Saudi Gelar Konferensi Damai

Kamis, 08 Januari 2026 | 10:16

Kuasai 51,57 Persen Hak Suara, Danantara Tetap Jadi Pemegang Saham Mayoritas Telkom

Kamis, 08 Januari 2026 | 10:03

Bank Raya Perkenalkan Kartu Digital Debit Visa di Momentum Tahun Baru 2026

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:50

Investor di Asia Hati-hati Sikapi Gejolak Politik Global

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:36

Rencana Prabowo Bangun 1.100 Kampung Nelayan Tahun 2026

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:28

Kebijakan Chromebook Era Nadiem Rawan Dikriminalisasi

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:27

Bukan Sejahtera, Rakyat Indonesia Bahagia karena Beriman!

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:27

Menlu AS akan Bertemu Pejabat Denmark Soal Akuisisi Greenland

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:21

Pertama di Indonesia, BRI Raih Sertifikasi TMMi Level 3

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:13

Swasembada Harus Berdampak pada Stabilitas Harga Pangan

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:11

Selengkapnya