Berita

Gubernur Jatim Khofifah Indra Parawansa saat ditemui Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto beberapa waktu lalu/Net

Politik

Khofifah Satu-satunya Kepala Daerah yang Ditemui Prabowo, Ali Rif'an: Karena Dia Kalah Suara Pilpres 2019 di Jatim

SENIN, 09 MEI 2022 | 15:20 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menjadi satu-satunya kepala daerah yang dikunjungi Prabowo Subianto pada momen Idulfitri tahun ini. Hal ini pun dipertanyakan publik.

Menurut Direktur Eksekutif Arus Survei Indonesia, Ali Rif'an, Khofifah menjadi satu alasan Prabowo untuk meraih kemenangan di Pilpres 2024 mendatang. Pasalnya, dia sempat keok dari Jokowi pada Pilpres 2019 silam di Jawa Timur.

"Yang saya baca kenapa ke Jatim, karena kalau bicara basis suara Prabowo kalah kemarin (di Pemilu 2019). Sebenarnya, faktor untuk menang (Pilpres), salah satunya adalah Jawa Timur," ujar Ali kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin (9/5).


Karena itu, Ali melihat maksud kunjungan Prabowo ke Jatim untuk menemui Khofifah dan para kiai Nahdlatul Ulama hingga berziarah ke makam Presiden keempat RI Abdurrahman Wahid (Gus Dur) adalah untuk mengamankan ceruk suara pemilih di sana. Termasuk suara warga Nahdliyin.

"Sehingga, kalau Prabowo mampu menarik cawapres dari Jawa Timur, dan kebetulan itu dari tokoh NU, kalkulasi-kalkulasi politiknya ada potensi menang. Tapi bukan berarti menang, karena ini kompetisi sangat ketat," demikian Ali.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya