Berita

Menteri Pertahanan Ukraina, Oleksii Reznikov/Net

Dunia

Menhan Ukraina Mengecam Rusia karena Dengan Sengaja Menyerang Warga Sipil

JUMAT, 11 MARET 2022 | 16:28 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Rusia kembali meluncurkan serangannya. Lutsk, Ivano-Frankivsk, dan Dnipro, menjadi sasaran serangan udara Rusia pada Kamis (10/3)

Serangan udara di Lutsk bahkan mengakibatkan dua orang tewas dan enam luka-luka. Setidaknya satu orang dilaporkan tewas di Dnipro.

Menteri Pertahanan Ukraina,  Oleksii Reznikov, mengatakan pada Jumat (11/3) bahwa pasukan Rusia kembali menyasar warga sipil. Lebih banyak warga Ukraina yang ditewas dibandingkan tentara.


“Saya ingin ini didengar tidak hanya di Kiev, teetapi di seluruh dunia,” kata Reznikov

Setelah menderita kerugian yang menghancurkan, Rusia melancarkan perang teroris, katanya.

"Mereka berperilaku seperti penjahat dan pengecut. Mereka membunuh dan menyandera warga sipil, wanita, dan anak-anak," paparnya.

Ia mencatat, pada 10 Maret, jumlah warga sipil Ukraina yang dibunuh oleh penjajah Rusia melebihi jumlah militer yang gugur dalam pertempuran.

"Kremlin membom sekolah, klinik, dan rumah sakit bersalin. Ini membuktikan Moskow tidak melindungi siapa pun, tetapi menghancurkan. Mereka tidak mampu melawan tentara kita, garda nasional, pertahanan teritorial, jadi mereka menyerang yang paling rentan," katanya.

Komisaris Tinggi PBB untuk Hak Asasi Manusia mengatakan sedikitnya 549 warga sipil telah tewas dan 957 terluka sejak Vladimir Putin memerintahkan pasukannya untuk menyerang negara tetangga Ukraina pada 24 Februari.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Ketum PDIP Tinjau Kantor Baru Megawati Institute

Selasa, 20 Januari 2026 | 22:14

Polisi Bongkar Jaringan Senpi Ilegal Dipakai Begal, Dijual di Facebook Hingga Tokopedia

Selasa, 20 Januari 2026 | 22:09

Bupati Sudewo dan Tiga Kades Kajen Resmi Ditahan, Digiring ke Rutan Pakai Rompi Oranye

Selasa, 20 Januari 2026 | 21:53

Wapres Gibran Blusukan ke Pasar Borong Daun Bawang

Selasa, 20 Januari 2026 | 21:48

Istana Rayakan Prestasi Timnas Maroko sebagai Runner-Up Piala Afrika 2025

Selasa, 20 Januari 2026 | 21:32

Polisi Sudah Periksa 10 Saksi dan Ahli Terkait Pelaporan Pandji Pragiwaksono

Selasa, 20 Januari 2026 | 21:29

Komisi II Hanya Fokus Revisi UU Pemilu, Bukan Pilkada

Selasa, 20 Januari 2026 | 21:22

Thomas Djiwandono Mundur dari Gerindra Usai Dicalonkan Jadi Deputi Gubernur BI

Selasa, 20 Januari 2026 | 21:10

Bupati Pati Sudewo dan Tiga Kades Patok Harga hingga Rp225 Juta per Jabatan Perangkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 | 21:00

Daftar 28 Perusahaan Sumatera yang Izinnya Dicabut Prabowo

Selasa, 20 Januari 2026 | 20:56

Selengkapnya