Berita

Presiden Malawi Lazarus Chakwera/Net

Dunia

Sejumlah Menteri Kena Skandal Korupsi, Presiden Malawi Langsung Rombak Kabinet

KAMIS, 27 JANUARI 2022 | 15:32 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Presiden Malawi Lazarus Chakwera melakukan reshuffle kabinet besar-besaran setelah muncul skandal korupsi di pemerintahannya.

Pekan ini, Chakwera membubarkan seluruh kabinetnya. Itu dilakukan setelah beberapa menteri dan pejabat publik terkait dengan skandal korupsi.

Kemudian pada Kamis (27/1), Chakwera telah menunjuk beberapa menteri baru untuk menggantikan mereka, seperti dimuat Reuters.


Mereka termasuk Samuel Kawale yang diangkat menjadi menteri pertanahan, Vera Kamtukule menempati posisi menteri tenaga kerja, dan Mark Phiri di kursi menteri perdagangan.

Kantor kepresidenan mengatakan akan ada reshuffle yang dilakukan dalam waktu dekat.

Pengumuman tersebut muncul di tengah Malawi yang babak belur dihantam badai tropis Ana, memicu banjir dan pemadaman listrik besar-besaran.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya