Berita

Desain Garuda Ibukota Negara/Net

Politik

PKS Pertanyakan Penunjukan Lokasi IKN Dekat Daerah Konflik Laut China Selatan

SABTU, 22 JANUARI 2022 | 05:41 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Gagasan pemindahan ibukota negara ke Kalimantan Timur tidak menjamin keamanan kedaulatan pertahanan negara. Pasalnya, lokasi dibangunnya ibukota baru tersebut berdekatan dengan wilayah konflik di Laut China Selatan.

Begitu yang disampaikan anggota Fraksi PKS DPR RI Suryadi Jaya dalam acara diskusi virtual Indonesia Parliamentary Center, dengan tajuk "UU IKN Untuk Siapa?", Jumat (21/1).

“Karena ini juga dari aspek kedaulatan negara secara filosofis kalau kita mau bangun ibukota tentu ibukota itu harus aman bagaimana mungkin bisanya kita membangun rumah tetapi kita mendekat ke daerah konflik di pusat kerusuhan dunia,” kata Suryadi.


Suryadi meminta pemerintah mengkaji ulang soal posisi ibukota negara baru di Kalimantan Timur. Hal ini, untuk memastikan negara tidak terganggu dengan konflik-konflik di Laut China Selatan.

“Ibukota yang sekarang ditunjuk menjadi lokasi itu kan lebih dekat ke konflik Laut Cina Selatan dari sisi keamanan ini akan berbahaya bagi kedaulatan negara lain kita perlu kajian-kajian yang panjang terkait dengan hal ini,” demikian Suryadi.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Pecah Rekor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:12

Kritik Pandji Tak Perlu Berujung Saling Lapor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:05

AHY Gaungkan Persatuan Nasional di Perayaan Natal Demokrat

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:02

Iran Effect Terus Dongkrak Harga Minyak

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:59

IHSG Dibuka Menguat, Rupiah Melemah ke Rp16.872 per Dolar AS

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:42

KBRI Beijing Ajak WNI Pererat Solidaritas di Perayaan Nataru

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:38

Belajar dari Sejarah, Pilkada via DPRD Rawan Picu Konflik Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:31

Perlu Tindakan Tegas atas Konten Porno di Grok dan WhatsApp

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:30

Konflik Terbuka Powell dan Trump: Independensi The Fed dalam Ancaman

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:19

OTT Pegawai Pajak Momentum Perkuat Integritas Aparatur

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:16

Selengkapnya