Berita

Helikopter Eurocopter AS565 Panther Angkatan Udara Israel/Net

Dunia

Helikopter Militer Jatuh di Pantai Israel

SELASA, 04 JANUARI 2022 | 05:58 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Kecelakaan helikopter terjadi pada Senin malam (03/01). Helikopter jenis Eurocopter AS565 Panther, yang merupakan helikopter Angkatan Udara Israel, jatuh di lepas pantai Haifa, Israel, pada saat melakukan latihan militer.

Tim darurat dari Unit 669 Pasukan Pertahanan Israel tiba di lokasi untuk menyelamatkan mereka yang berada di dalam pesawat. Salah seorang anggota kru yang terluka segera dilarikan ke Rumah Sakit Rambam, Israel, sedangkan dua lainnya berhasil ditemukan tetapi belum ada laporan mengenai kondisi keduanya, menurut laporan media lokal Kan.

Rekaman video yang diambil tepat setelah kecelakaan itu, yang dengan cepat dibagikan di media sosial, menunjukkan puing-puing yang terbakar tidak jauh dari pantai. 

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Pengukuhan Petugas Haji

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:04

Chili Siap Jadi Mitra Ekonomi Strategis Indonesia di Amerika Selatan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:02

Basri Baco: Sekolah Gratis Bisa Jadi Kado Indah Heru Budi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:42

Pemprov DKI Tak Ingin Polusi Udara Buruk 2023 Terulang

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:24

Catat, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 9-10 Mei

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:22

BMKG Prediksi Juni Puncak Musim Kemarau di Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:27

Patuhi Telegram Kabareskrim, Rio Reifan Tak akan Direhabilitasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:05

Airlangga dan Menteri Ekonomi Jepang Sepakat Jalankan 3 Proyek Prioritas Transisi Energi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:00

Zaki Tolak Bocorkan soal Koalisi Pilkada Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:35

Bertemu Wakil PM Belanda, Airlangga Bicara soal Kerja Sama Giant Sea Wall

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:22

Selengkapnya