Berita

Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati/Net

Bisnis

Kenaikan CHT 12 Persen Resmi Berlaku, Harga Rokok Hari Ini Bisa Tembus Rp 40 Ribu

SENIN, 03 JANUARI 2022 | 14:21 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Kebijakan kenaikan tarif Cukai Hasil Tembakau (CHT) yang rata-rata sebesar 12 persen langsung berimbas pada kenaikan Harga Jual Eceran (HJE) rokok.

Akibat aturan yang resmi berlaku per 1 Januari 2022 kemarin, HJE rokok melonjak drastis hampir dua kali lipat.

Kenaikan tertinggi, misalnya, dialami golongan Sigaret Putih Mesin golongan I yang mencapai Rp 40 ribu per bungkus dengan isi 20 batang.

Namun demikian, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menerangkan, rata-rata kenaikan tarif cukai rokok untuk tahun ini lebih rendah dibanding tarif yang berlaku tahun sebelumnya.

Secara persentase, kenaikan rata-rata CHT memang lebih rendah dibanding tahun sebelumnya. Yakni berkisar 12 persen dari rentang kenaikan antara 10-12,5 persen.

Sri Mulyani juga memaparkan alasan pemerintah menaikan CHT, yaitu untuk menurunkan prevelensi perokok anak usia 10-18 tahun.

Dia menyatakan, pemerintah ingin mengejar target prevelensi anak usia 10-18 tahun menjadi 8,83 persen dari target 8,7 persen di dalam RPJMN tahun 2024.

Kendati begitu, Sri Mulyani mengakui bahwa kenaikan cukai rokok ini bakal berdampak pada tenaga kerja di pabrik rokok.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

UPDATE

Menag Cek Persiapan Akhir Layanan Jemaah Haji di Arab Saudi

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:05

Baru Kantongi 100 Ribu KTP, Noer Fajriensyah Ngebet Maju Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:02

Politikus Perempuan di DPR Diprediksi Bertambah 10 Orang

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:29

PDIP Tancap Gas Godok Nama-Nama Calon di Pilkada 2024

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:26

Pemprov DKI Tak Serius Sediakan TPU di Kepulauan Seribu

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:00

Subholding Pelindo Siap Kelola Area Pengembangan I Bali Maritime Tourism Hub

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:40

Ridwan Kamil-Bima Arya Berpeluang Dipromosikan 3 Parpol Besar di Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:32

DPRD DKI Terus Dorong Program Sekolah Gratis Direalisasikan

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:24

Buku "Peta Jalan Petani Cerdas" Panduan Petani Sukses Dunia Akhirat

Senin, 06 Mei 2024 | 23:59

Popularitas Jokowi dan Gibran Tetap Tinggi Tanpa PDIP

Senin, 06 Mei 2024 | 23:11

Selengkapnya