Berita

Menteri Agama RI, Yaqut Cholil Qoumas/Net

Politik

Dibully karena Pakai Penerjemah, Menag Yaqut: Suruh Ketemu Saya!

SELASA, 23 NOVEMBER 2021 | 17:48 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Menteri Agama RI, Yaqut Cholil Qoumas angkat bicara mengenai video viral yang memperlihatkan percakapannya dengan seorang pejabat Arab Saudi menggunakan penerjemah.

Pria yang akrab disapa Gus Menteri ini mengaku santai dengan bully-an warganet mengenai momen yang terekam kamera dan viral di media sosial tersebut.

"Saya sih biasa saja. Yang penting hasilnya kan? Enggak usah digubris orang-orang syirik seperti itu. Enggak ada gunanya juga,” tegas Gus Yaqut kepada Kantor Berita Politik RMOL, Selasa (23/11).


Dia mengatakan, saat ini ia hanya ingin fokus bekerja untuk Indonesia dan tidak mempedulikan celotehan warganet yang menyudutkannya.

Mengenai kemampuannya dalam berbahasa arab, Gus Yaqut meminta orang yang merundungnya untuk membuktikan langsung dan bertemu dengannya.

"Yang bikin tulisan itu, suruh ketemu saya saja,” tandansya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya