Berita

Vaksinasi Covid-19/Ist

Kesehatan

Mulai Besok, Pasar Modal Indonesia dan IA ITB Siap Vaksinasi 60 Ribu Dosis di Pekanbaru

RABU, 03 NOVEMBER 2021 | 15:42 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Kegiatan vaksinasi akan kembali dilakukan oleh Ikatan Alumni Institut Teknologi Bandung (IA ITB) dengan menyediakan sekitar 60 ribu dosis vaksin Covid-19.

Vaksinasi tersebut akan dilakukan pada 4 sampai 10 November 2021 di 14 lokasi Kota Pekanbaru dan dipusatkan di Rumah Sakit Daerah Madani dan Rumah Sakit Universitas Riau. IA ITB nantinya akan mengelar vaksinasi bersama pasar modal Indonesia, Self-Regulatory Organization (SRO) terdiri dari PT Bursa Efek Indonesia (BEI), PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) dan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI).

"Vaksinasi ini bertujuan untuk mempercepat upaya pencapaian herd immunity masyarakat, khususnya di luar Jawa," kata Ketua IA ITB, Gembong Primadjaja, Rabu (3/11).


Untuk memudahkan peserta vaksin, panitia telah mengatur sedemikian rupa agar peserta tidak perlu mengantre lama dan tidak terjadi kerumunan. Panitia juga akan menerapkan protokol kesehatan pencegahan Covid-19 selama kegiatan vaksinasi berlangsung untuk memastikan keamanan dan kesehatan para peserta.

Pelaksanaan sentra vaksinasi di Kota Pekanbaru merupakan bagian dari rangkaian kegiatan Vaksinasi Ganesha yang dilaksanakan di beberapa wilayah di seluruh Indonesia. Vaksinasi ini juga menjadi program ke-16 dalam rangka HUT ke-44 pasar modal Indonesia.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya