Berita

Ahli filsafat, Rocky Gerung/Net

Politik

Rocky Gerung: Milenial Bingung, Mereka Tanya di Mana Jeniusnya Jokowi

JUMAT, 15 OKTOBER 2021 | 18:53 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Kejeniusan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang sempat disampaikan dalam pujian profesor dari National University of Singapore, Kishore Mahbubani ternyata mengundang pertanyaan dari kalangan milenial.

Sebagaimana diungkap ahli filsafat, Rocky Gerung, pertanyaan itu muncul saat dirinya berdiskusi dengan para milenial dari dalam dan luar negeri, seperti Eropa, Australia, Amerika.

"Kemarin mereka (milenial) bingung, ini jeniusnya di mana, anak milenial yang ngomong ke saya. Dia protes, gimana jeniusnya Pak Jokowi, membaca 4 teks aja gugup dan gagap, di mana jeniusnya," kata Rocky Gerung saat mengisi diskusi daring Lembaga Survei KedaiKopi bertajuk "Memprediksi Kemunculan Capres Ala Pembagian Wilayah Penanganan Covid-19" pada Jumat (16/10).

Rocky Gerung ingin menyampaikan bahwa para milenial pada akhirnya merasa gamang akan nasib bangsa Indonesia di masa mendatang.

Sebab, pikiran generasi milenial telah dicekoki dan dibohongi dengan isu dan framing elektoral para calon presiden yang demikian itu. Padahal mereka adalah generasi baru yang akan melangsungkan tampuk kepemimpinan Indonesia yang baru ke depan.

“Kita mesti katakan secara jernih bahwa nanti elektoral politik harus berbasis pada intelektualitas. Di dalam intelektualtas ada equality, ada integrity. Jadi harusnya intelektualitas mendahului elektabilitas. Itu yang mestinya," sambungnya.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya