Berita

Perdana Menteri India Narendra Modi/Net

Olahraga

Kalah dari Argentina, Tim Hoki Wanita India Mendapat Pujian dan Dukungan dari PM Modi

KAMIS, 05 AGUSTUS 2021 | 06:48 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Perdana Menteri Narendra Modi menyampaikan pujian dan penghiburan kepada tim hoki wanita India setelah mereka kalah melawan Argentina di semifinal Olimpiade Tokyo 2020.

Modi yang selama event Olimpiade memberikan dukungan penuh kepada semua atlet, mengatakan bahwa para pemain telah menunjukkan keterampilan dan ketabahan yang hebat.

Tim hoki wanita India menampilkan performa yang luar biasa, tetapi itu tidak cukup untuk mengamankan tempat pertama di final Olimpiade. Skuad yang dipimpin Rani Rampal itu mungkin telah memimpin lebih awal, tetapi tim tersebut mengalami kekalahan 2-1 di semifinal melawan Argentina di Olimpiade Tokyo yang sedang berlangsung di Oi Hockey Stadium North Pitch, Rabu (4/8).

Modi berbicara lewat telepon dengan Rani Rampal dan Shoald Marine, pelatihnya. Ia mengatakan kepada keduanya  bahwa tim putri adalah sekelompok atlet terampil yang bekerja sangat keras dan mereka harus proaktif.

"Menang atau kalah adalah bagian dari kehidupan dan tidak boleh berkecil hati," hibur Modi.

Setelah pertandingan, Modi terus menunjukkan dukungannya dengan cuitannya di Twitter. Mengatakan bahwa kinerja tim hoki akan menjadi kenangan di Olimpiade ini.

"Salah satu hal yang saya ingat di #Tokyo2020 adalah penampilan hebat dari tim hoki kami. Hari ini dan sepanjang pertandingan, tim hoki wanita kami bermain dengan gigih dan menunjukkan keterampilan yang hebat. Bangga dengan mereka. Semoga sukses untuk pertandingan ke depan dan untuk upaya di masa depan, cuit Modi pada Rabu.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya