Berita

Jurubicara Presiden keempat RI, Abdurrahman Wahid (Gus Dur) Adhie Massardi/Net

Politik

Sebelum Mengetuk Pintu Langit, Baiknya Kiai Maruf Amin Wakili Pemerintah Mohon Ampun Pada Tuhan

JUMAT, 23 JULI 2021 | 14:55 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Setiap doa yang dipanjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa akan lebih afdol jika terlebih dahulu dimulai dengan pengakuan dosa dan permintaan maaf.

Setidaknya itu pesan yang disampaikan Jurubicara Presiden keempat RI, Abdurrahman Wahid (Gus Dur) Adhie Massardi menanggapi rencana Wakil Presiden Maruf Amin yang akan menghadiri acara Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Bermunajat yang berjudul "Mengetuk Pintu Langit” pada Sabtu (24/7) pukul 10.00 hingga 12.00 WIB.

“Akan lebih afdol sebelum manjatkan doa, Wapres KH Maruf Amin atas nama pemerintah mohonkan maaf dan ampunan Alloh SWT,” ujar Adhie Massardi kepada redaksi, Jumat (23/7).

Menurutnya permohonan maaf itu penting disampaikan lantaran selama berbulan-bulan para pembesar negara menjadikan Covid-19 sebagai bahan lelucon.

Hasilnya, kebijakan pemerintah dalam menanganai Covid-19 juga serampangan hingga membuat virus asal China itu mengganas dalam beberapa bulan terakhir.

“Bikin kebijakan tanggulanginya asal-asalan karena lebih mentingkan bisnis duniawi,” demikian Adhie Massardi.

Selain Wapres Maruf Amin, acara "Mengetuk Pintu Langit" juga akan dihadiri oleh Ketua Umum PWI Pusat, Atal Sembiring Depari dan Ketua Dewan Pers, Mohammad Nuh.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Daftar Bakal Calon Gubernur, Barry Simorangkir Bicara Smart City dan Kesehatan Untuk Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 22:04

Acara Lulus-Lulusan Pakai Atribut Bintang Kejora, Polisi Turun ke SMUN 2 Dogiyai

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:57

Konflik Kepentingan, Klub Presiden Sulit Diwujudkan

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:41

Lantamal VI Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Banjir dan Longsor di Luwu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Ketua MPR: Ditjen Bea Cukai, Perbaiki Kinerja dan Minimalkan Celah Pelanggaran!

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Anies: Yang Tidak Mendapatkan Amanah Berada di Luar Kabinet, Pakem Saya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:25

Ide Presidential Club Karena Prabowo Ingin Serap Pengalaman Presiden Terdahulu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:17

Ma’ruf Amin: Presidential Club Ide Bagus

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:09

Matangkan Persiapan Pilkada, Golkar Gelar Rakor Bacakada se-Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:04

Dua Kapal Patroli Baru Buatan Dalam Negeri Perkuat TNI AL, Ini Spesifikasinya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:00

Selengkapnya