Berita

Sejumlah rang diamankan Ditreskrimum Polda NTB terkait kasus premanisme/Ist

Presisi

Bersih-bersih Premanisme, Polda NTB Ringkus 455 Pelaku Selama Dua Pekan

KAMIS, 24 JUNI 2021 | 21:45 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Bersih-bersih pelaku premanisme terus digiatkan Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat.

Dalam dua pekan terakhir, setidaknya ada 455 pelaku diringkus lantaran diduga terlibat sejumlah kasus, dengan rincian 433 pelaku juru parkir, 2 pelaku ditangkap terkait pungutan lahan pantai.

Kemudian dua pelaku ditangkap terkait pungutan pertokoan, 1 orang ditangkap terkait pungutan angkutan umum, tujuh orang ditangkap terkait kasus debt collector, dan 10 orang ditangkap sebagai calo tiket penyeberangan.

Dari penangkapan ratusan orang ini, polisi berhasil mengamankan barang bukti berupa uang senilai Rp 10.842.00, serta beberapa barang seperti sepeda motor, handphone, beberapa kunci letter T, hingga sepucuk senjata api rakitan.

Dirreskrimum Polda NTB, Kombes Hari Brata menegaskan, pihaknya akan terus melakukan kegiatan rutin untuk mencegah aksi premanisme di NTB.

"Setiap akhir bulan kami akan rilis hasil kegiatan KRYD (kegiatan rutin yang ditingkatkan) ini, baik itu premanisme, termasuk kasus 3C," jelas Kombes Hari Brata, Kamis (24/6).

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya