Berita

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil/Ist

Nusantara

Cegah Lonjakan Covid-19 Makin Melesat, Ridwan Kamil Minta Pemerintah Pusat Tiadakan Libur Iduladha

RABU, 16 JUNI 2021 | 07:52 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Guna menekat penyebaran kasus positif yang tengah meningkat, Pemerintah pusat diminta meniadakan libur panjang pada hari raya Iduladha tahun ini.

Permintaan ini diajukan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, dengan berpatokan pada data lonjakan kasus Covid-19 di Jawa Barat yang melonjak drastis libur panjang Idulfitri.

"Karena itu Pemerintah Provinsi Jawa Barat merekomendasi kepada pemerintah pusat mohon tidak ada libur panjang berikutnya selama Iduladha," ucap Emil, sapaan akrabnya, di Makodam III Siliwangi, Selasa (15/6).

Tak hanya itu, Emil juga meminta dikeluarkan petunjuk pelaksanaan ibadah Iduladha sehingga warga dapat menunaikan syariat wajibnya saja.

"Sehingga peribadahan Iduladha kami mohon diberi juklak sesuai syariat yang wajibnya saja tetapi tidak liburnya, tidak mudiknya. Karena terbukti libur mudik Idulfitri betul-betul destruktif dalam keterkendalian yang sudah sangat baik selama PPKM Mikro," katanya, dikutip Kantor Berita RMOLJabar.

Emil pun mengklaim, jika penerapan PPKM Mikro di wilayah Jabar cukup berhasil. Ia menyebut, tingkat keterisian rumah sakit selama PPKM Mikro hanya 29 persen.

"PPKM mikro kita sangat berhasil sampai hari shalat id, itu rumah sakit hanya 29 persen, rekor. Tiba-tiba hanya dalam dua minggu sebulan ini melompat ke 75 persen," tandasnya.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Eko Darmanto Bakal Didakwa Terima Gratifikasi dan TPPU Rp37,7 M

Senin, 06 Mei 2024 | 16:06

Fahri Hamzah: Akademisi Mau Terjun Politik Harus Ganti Baju Dulu

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Pileg di Intan Jaya Molor Karena Ulah OPM

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Gaduh Investasi Bodong, Pengamat: Jangan Cuma Nasabah, Bank Juga Perlu Perlindungan

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Tertinggi dalam Lima Tahun, Ekonomi RI di Kuartal I 2024 Tumbuh 5,11 Persen

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Parnas Tak Punya Keberanian Usung Kader Internal jadi Cagub/Cawagub Aceh

Senin, 06 Mei 2024 | 15:45

PDIP Buka Pendaftaran Cagub-Cawagub Jakarta 8 Mei 2024

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Dirut Pertamina: Kita Harus Gerak Bersama

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Banyak Pelanggan Masih Pakai Ponsel Jadul, Telstra Tunda Penutupan Jaringan 3G di Australia

Senin, 06 Mei 2024 | 15:31

Maju sebagai Cagub Jateng, Sudaryono Dapat Perintah Khusus Prabowo

Senin, 06 Mei 2024 | 15:24

Selengkapnya