Berita

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi/Net

Dunia

Menlu Retno: Indonesia Siap Jadi Tuan Rumah Negosiasi Kode Etik Laut China Selatan

SELASA, 08 JUNI 2021 | 08:51 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Indonesia mendorong dilanjutkannnya pembahasan Code of Conduct (CoC) Laut China Selatan antara ASEAN dan China. Lantaran isu Laut China Selatan menjadi ujian tersendiri bagi hubungan ASEAN dan China.

Hal itu disampaikan oleh Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dalam pertemuan khusus para menlu ASEAN dan China di Chongqing, China pada Senin (7/6).

"Saya menekankan bahwa kemampuan kita mengelola Laut China Selatan akan menjadi ujian bagi hubungan ASEAN-RRC. ASEAN dan RRC harus segera melanjutkan pembahasan CoC yang kemajuannya saat ini sangat lambat," ujarnya dalam konferensi pers virtual usai pertemuan.


"Dalam kaitan ini, Indonesia siap menjadi tuan rumah pertemuan negosiasi CoC di Jakarta dalam waktu dekat," tambahnya.

Retno mengatakan, Indonesia mendorong agar semua pihak terus mematuhi pelaksanaan Declaration of Conduct (DoC), termasuk menahan diri. Termasuk juga dipatuhinya hukum internasional, yaitu UNCLOS 1982.

Ia menyebut, kemampuan menangani Laut China Selatan dapat memperkuat kemitraan kedua belah pihak yang setara, saling menguntungkan, dan sangat diperlukan bagi perdamaian dan stabilitas global.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

PJJ dan WFH Didorong Jadi Standar Baru di Jakarta

Sabtu, 24 Januari 2026 | 06:02

Prajurit di Perbatasan Wajib Junjung Profesionalisme dan Disiplin

Sabtu, 24 Januari 2026 | 06:00

Airlangga Bidik Investasi Nvidia hingga Amazon

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:42

Indonesia Jadi Magnet Event Internasional

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:26

Macron Cemas, Prabowo Tawarkan Jalan Tengah

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:23

Rismon Sianipar Putus Asa Hadapi Kasus Ijazah Jokowi

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:11

Polda Metro Terima Lima LP terkait Materi Mens Rea Pandji

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:09

Prabowo Jawab Telak Opini Sesat Lewat Pencabutan Izin 28 Perusahaan

Sabtu, 24 Januari 2026 | 04:26

Polisi Bongkar 'Pabrik' Tembakau Sintetis di Kebon Jeruk

Sabtu, 24 Januari 2026 | 04:16

Pesan Prabowo di WEF Davos: Ekonomi Pro Rakyat Harus Dorong Produktivitas

Sabtu, 24 Januari 2026 | 04:04

Selengkapnya