Berita

Sekretaris Jenderal MUI, Buya Amirsyah Tambunan/Repro

Politik

MUI: KPI Butuh Grand Design Pedoman Tayangan Ramadhan Agar Lebih Berkualitas

JUMAT, 07 MEI 2021 | 19:56 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Pemantaua program televisi saat ramadhan tahun depan diharapkan dilakukan lebih ketat dibanding tahun-tahun sebelumnya.

Sekretaris Jenderal MUI, Buya Amirsyah Tambunan menjelaskan, salah satu yang bisa diterapkan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) yakni dengan menyusun grand design pedoman siaran ramadhan adgar semakin sesuai dengan nuansa ramadan.

"Sehingga kita tidak melulu bersikap reaktif, namun juga proaktif bagaimana menghadirkan siaran ramadan yang berkualitas,” ujarnya di Kantor MUI, Jakarta Pusat, Jumat (7/5).

Dengan grand design itu, maka bisa tumbuh tayangan televisi yang menghadirkan semangat kemanusiaan, kreatif, dan mengandung pesan-pesan edukatif.

Pada dasarnya, ia menilai KPI  sudah memiliki pedoman sendiri bernama Indeks Kualitas Program Siaran Televisi. Program tersebut diharapkan bisa disinergikan dengan insan pertelevisian dan MUI sehingga ramadan tahun-tahun selanjutnya semakin berkualitas.

“Maka kita harapkan ada sinergitas antara KPI, televisi, termasuk MUI sebagai bagian dari lembaga keumatan dan keulamaan yang punya masuliah untuk meningkatkan tanggung jawab bagaimana umat kita cerdaskan dalam membaca media,” tutupnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Bentuk Unit Khusus Pidana Ketenagakerjaan, Lemkapi sebut Kapolri Visioner

Kamis, 02 Mei 2024 | 22:05

KPK Sita Bakal Pabrik Sawit Diduga Milik Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 21:24

Rakor POM TNI-Polri

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:57

Semarak Hari Kartini, Srikandi BUMN Gelar Edukasi Investasi Properti

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:50

KPK Sita Kantor Nasdem Imbas Kasus Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:46

Sesuai UU Otsus, OAP adalah Pribumi Pemilik Pulau Papua

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:33

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan pada Global CSR dan ESG Summit 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:21

Pabrik Narkoba di Bogor Terungkap, Polisi Tetapkan 5 Tersangka

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:15

Ahmed Zaki Harap Bisa Bermitra dengan PKB di Pilgub Jakarta

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:50

PP Pemuda Muhammadiyah Gelar Tasyakuran Milad Songsong Indonesia Emas

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:36

Selengkapnya