Berita

Ketua Fraksi Partai Nasdem DPR RI, Ahmad Ali/Ist

Politik

Nasdem: Dukungan Untuk Moeldoko Capres 2024 Itu Fitnah Dan Halusinasi

KAMIS, 04 FEBRUARI 2021 | 17:38 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Hingga saat ini Partai Nasdem belum menentukan sosok yang akan diusung pada perhelatan pemilihan presiden (Pilpres) 2024 mendatang.

Hal tersebut ditegaskan Ketua Fraksi Partai Nasdem DPR RI, Ahmad Ali menanggapi tudingan politisi Demokrat Andi Mallarangeng yang menyebut Moeldoko kantongi dukungan Nasdem untuk maju di Pilpres 2024.

“Menurut saya sih halusinasi kali ya, karena Nasdem sampai hari ini belum pernah membangun konunikasi dengan siapa pun, apalagi personal tentang pencapresan 2024,” ucap Ahmad Ali saat ditemui di Gedung Nusantara I, Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (4/2).

Wakil ketua Umum Partai Nasdem ini mengatakan, dalam kongres sebelumnya Ketua Umum Nasdem Surya Paloh sudah mengumumkan secara terbuka bahwa rekruitmen capres 2024 akan dilakukan konvensi partai.

“Artinya terbuka bagi semua dan kalau ada orang mengatakan Nasdem sudah mendukung Anies dan Pak Moeldoko, itu halusinasi,” katanya.

Ahmad Ali mengatakan, isu miring yang diembuskan Andi Mallarangeng tersebut merupakan fitnah lantaran Nasdem tengah fokus melakukan konsolidasi partai.

“Itu fitnah. Nasdem belum bicara sampai pada sejauh itu dan hari ini fokus bicara konsolidasi internal, membuat struktur partai Nasdem secara kelembagaan. Kami belum bicarakan isu politik dan kewenangan untuk calon presidem itu adalah keweenangan ketum,” tandasnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya