Enam menteri baru Presiden Joko Widodo/Repro
Enam menteri baru Presiden Joko Widodo/Repro
“Para menteri yang baru saja dilantik diharapkan bekerja dengan sense of crisis sehingga melahirkan dan mengimplementasikan berbagai terobosan baru. Di masa pandemi ini tidak bisa business as usual, kebijakan dan program yang dilahirkan harus penuh terobosan dan inovasi sehingga pandemi ini termasuk dampaknya bisa segera tertangani dengan baik,†ujar anggota DPD RI, Fahira Idris, di Jakarta, Rabu (23/12).
Fahira Idris menambahkan, sebagian besar dari enam menteri yang dilantik punya bidang tugas yang terkait langsung dengan penanggulangan Covid-19 dan berbagai dampak yang disebabkannya.
Seperti Menteri Kesehatan yang baru, Budi Gunadi Sadikin, diharapkan mengevaluasi total semua kebijakan dan program penanggulangan Covid-19 dan segera melahirkan terobosan baru terutama peningkatan kapasitas 3T (testing, tracing, treatment).
Populer
Senin, 05 Januari 2026 | 16:47
Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54
Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13
Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46
Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39
Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00
Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15
UPDATE
Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17
Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00
Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35
Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09
Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00
Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21
Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19
Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03
Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45
Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15