Berita

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria/RMOL

Nusantara

Mulai Januari, Warga Terdampak Pandemi Di Jakarta Akan Terima BLT Rp 300 Ribu Per Bulan

KAMIS, 17 DESEMBER 2020 | 16:39 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Warga DKI Jakarta yang terdampak pandemi Covid-19 akan mengalami perubahan bantuan sosial mulai Januari 2021.

Hal ini merupakan buah kesepakatan antara Pemerintah Pusat dan Pemprov DKI Jakarta untuk mengganti bantuan sosial yang semula berupa sembako menjadi bantuan langsung tunai (BLT).

"Alhamdulillah kami sepakat bansos 2021 dalam bentuk tunai," ucap Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria, saat ditemui Kantor Berita RMOLJakarta di Balai Kota, Kamis (17/12).

"Besarannya 300 ribu diberikan selama enam bulan ke depan mulai bulan Januari," imbuh pria yang akrab disapa Ariza.

Kendati begitu, untuk jumlah penerima bantuan, orang nomor 2 di Jakarta itu belum bisa memastikan, lantaran sedang dilakukan pengecekan dan pematangan.

Ariza berharap dengan penyaluran BLT sebagai pengganti bansos sembako, dapat menggerakkan perekonomian masyarakat ibukota.

"Nanti akan disetorkan langsung melalui bank DKI dan melalui PT Pos, diberikan setiap bulan Rp 300 ribu selama 6 bulan ke depan," tandas Ariza.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Pendapatan Garuda Indonesia Melonjak 18 Persen di Kuartal I 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:41

Sidang Pendahuluan di PTUN, Tim Hukum PDIP: Pelantikan Prabowo-Gibran Bisa Ditunda

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:35

Tak Tahan Melihat Penderitaan Gaza, Kolombia Putus Hubungan Diplomatik dengan Israel

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:34

Pakar Indonesia dan Australia Bahas Dekarbonisasi

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:29

Soal Usulan Kewarganegaraan Ganda, DPR Dorong Revisi UU 12 Tahun 2006

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:25

Momen Hardiknas, Pertamina Siap Hadir di 15 Kampus untuk Hadapi Trilemma Energy

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:24

Prabowo-Gibran Diminta Lanjutkan Merdeka Belajar Gagasan Nadiem

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:16

Kebijakan Merdeka Belajar Harus Diterapkan dengan Baik di Jakarta

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:06

Redmi 13 Disertifikasi SDPPI, Spesifikasi Mirip Poco M6 4G

Kamis, 02 Mei 2024 | 10:59

Prajurit TNI dan Polisi Diserukan Taat Hukum

Kamis, 02 Mei 2024 | 10:58

Selengkapnya