Berita

Pengunjuk rasa anti-lockdown ditangkap polisi/Net

Dunia

155 Pengunjuk Rasa Ditangkap Dalam Protes Anti-Lockdown Di Inggris

MINGGU, 29 NOVEMBER 2020 | 10:19 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Sebanyak 155 pengunjuk rasa anti-lockdown dan anti-vaksin ditangkap oleh polisi ketika mereka melakukan aksi di dekat Westminster, London pada Sabtu (28/11).

Polisi menuturkan, penangkapan dilakukan karena berbagai pelanggaran, termasuk penyerangan terhadap seorang petugas polisi, kepemilikan obat-obatan terlarang, hingga melanggar aturan penguncian.

Dilaporkan Reuters, para pengunjuk rasa melakukan protes untuk menolak penguncian yang akan berakhir pasa Rabu (2/12).


Protes yang dilakukan di distrik perbelanjaan West End tersebut juga dihadiri oleh kelompok yang menentang vaksin Covid-19.

"Pertahankan Kebebasan. Pertahankan Kemanusiaan" dan "Tidak Ada Lagi Kebohongan. Tidak Ada Lagi Masker. Tidak Ada Lagi Penguncian" menjadi slogan dan tulisan yang disuarakan oleh pengunjuk rasa yang berjumlah sekitar 400 orang itu.

Data dari World O Meter pada Minggu (29/11) menunjukkan, Inggris sudah mengonfirmasi lebih dari 1,6 juta kasus Covid-19 dengan lebih dari 58 ribu kematian.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Pecah Rekor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:12

Kritik Pandji Tak Perlu Berujung Saling Lapor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:05

AHY Gaungkan Persatuan Nasional di Perayaan Natal Demokrat

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:02

Iran Effect Terus Dongkrak Harga Minyak

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:59

IHSG Dibuka Menguat, Rupiah Melemah ke Rp16.872 per Dolar AS

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:42

KBRI Beijing Ajak WNI Pererat Solidaritas di Perayaan Nataru

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:38

Belajar dari Sejarah, Pilkada via DPRD Rawan Picu Konflik Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:31

Perlu Tindakan Tegas atas Konten Porno di Grok dan WhatsApp

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:30

Konflik Terbuka Powell dan Trump: Independensi The Fed dalam Ancaman

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:19

OTT Pegawai Pajak Momentum Perkuat Integritas Aparatur

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:16

Selengkapnya