Berita

Denmark musnahkan puluhan ribu unggas setelah menemukan virus H5N8/Net

Dunia

Awas Flu Burung, Denmark Musnahkan 25 Ribu Ayam Setelah Temukan Virus H5N8

SELASA, 17 NOVEMBER 2020 | 12:29 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Wabah flu burung ditemukan di Denmark yang membuat sekitar 25 ribu ayam di sana terpaksa dimusnahkan.

Administrasi Makanan dan Hewan Denmark pada Senin sore (16/11) mengatakan, kawanan ayam di Trustrup, dekat Randers, telah terkena flu burung H5N8 yang memiliki tingkat penularan dan kematian tinggi.

"Sampel dari Statens Serum Institut menunjukkan kawanan ayam di Trustrup telah terkena flu burung H5N8," kata badan tersebut dalam sebuah pernyataan yang dikutip Sputnik.


Untuk menghindari adanya penularan, semua unggas yang terinfeksi dimusnahkan dan pihak berwenang membuat zona pembatas untuk memantau unggas di daerah sekitar peternakan.

Awal bulan ini, flu burung juga ditemukan pada burung liar di wilayah Jutlandia Denmark.

Strain H5N8 avian influenza saat ini tengah beredar di beberapa wilayah Eropa, termasuk di Jerman dan Perancis.

Pada Senin, Kementerian Pertanian dan Pangan Prancis mengumumkan  kasus flu burung yang sangat patogen telah dikonfirmasi di Haute-Corse (Upper Corsica), di sebuah departemen hewan peliharaan di sebuah pusat taman yang terletak dekat Bastia.

Jenis flu burung H5N8 tidak memiliki riwayat infeksi yang dilaporkan pada manusia.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya