Berita

Perdana Menteri Australia Scott Morrison/Net

Dunia

Panggilan Telepon Pertama PM Scott Morrison Untuk Biden: Tidak Ada Teman Dan Sekutu Yang Lebih Besar Dari Australia Dan AS

KAMIS, 12 NOVEMBER 2020 | 10:30 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Setelah terdiam beberapa hari, akhirnya Perdana Menteri Australia Scott Morrison melakukan panggilan pertamanya untuk mengirim ucapan selamat kepada Joe Biden, pada  Kamis (12/11) waktu setempat.

Ungkapan itu ia unggah di akun Twitter pribadinya lengkap dengan sebuah foto sesaat setelah ia melakukan penggilan telepon.

“Saya baru saja berbicara dengan Presiden terpilih @JoeBiden untuk memberi selamat kepadanya atas pemilihannya. Tidak ada teman yang lebih baik dan sekutu yang lebih besar dari Australia dan AS,” cuitnya, seperti dikutip dari 9News, Kamis (12/11).

Selain mengirim ucapan selamat untuk Joe Biden, Morrison juga berterima kasih kepada Donald Trump atas komitmennya untuk Australia selama ini.

Perdana Menteri berharap pemerintahan baru akan berhasil seraya mengungkapkan harapannya untuk bekerja sama dengan mereka.

“Ini adalah waktu yang sangat penting, tidak hanya untuk Amerika Serikat tetapi untuk kemitraan kita dan dunia secara lebih luas dan saya berharap dapat menjalin kemitraan yang hebat dalam semangat hubungan yang selalu ada antara kantor Perdana Menteri Australia dan Presiden Amerika Serikat,” katanya.

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

UPDATE

Kini Jokowi Sapa Prabowo dengan Sebutan Mas Bowo

Minggu, 28 April 2024 | 18:03

Lagi, Prabowo Blak-blakan Didukung Jokowi

Minggu, 28 April 2024 | 17:34

Prabowo: Kami Butuh NU

Minggu, 28 April 2024 | 17:15

Yahya Staquf: Prabowo dan Gibran Keluarga NU

Minggu, 28 April 2024 | 17:01

Houthi Tembak Jatuh Drone Reaper Milik AS

Minggu, 28 April 2024 | 16:35

Besok, MK Mulai Gelar Sidang Sengketa Pileg

Minggu, 28 April 2024 | 16:30

Netanyahu: Keputusan ICC Tak Membuat Israel Berhenti Perang

Minggu, 28 April 2024 | 16:26

5.000 Peserta MTQ Jabar Meriahkan Pawai Taaruf

Minggu, 28 April 2024 | 16:20

Kepala Staf Angkatan Darat Israel Diperkirakan Mundur dalam Waktu Dekat

Minggu, 28 April 2024 | 16:12

Istri Rafael Alun Trisambodo Berpeluang Ditersangkakan

Minggu, 28 April 2024 | 16:05

Selengkapnya