Berita

Aksi Akrobatik TNI AU

Nusantara

Persembahan Tim Aerobatik TNI AU: Udara Yang Kalian Hirup Adalah Medan Pengabdian Dan Bakti Kami

SENIN, 25 MEI 2020 | 10:55 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Tim aerobatik TNI AU mempersembahkan pertunjukkan yang sangat memukau. Mereka melakukan akrobatik di udara dengan formasi yang indah sebagai persembahan untuk ucapan Hari Raya Idul Fitri. Aksi itu direkam dalam sebuah video lalu dirangkai dengan kata-kata yang sungguh menyentuh.

"Persembahan Tim Aerobatik #TNIAU  @JupiterAT
 kepada seluruh bangsa Indonesia.


"Udara yang kalian hirup adalah medan pengabdian dan bakti kami, #jauhdilangitdekatdihati."

Kalimat yang tertulis dalam postingan akun Twitter @_TNIAU

Sejumlah personel tim aerobatik menyampaikan pesan itu di pesawat saat terbang di langit.

Menjauh bukan berarti tidak mencintai
Sendiri bukan berarti tidak memaafkan
Semua akan berakhir semua akan kembali tersenyum.

Seorang pilot dari udara memegang kertas bertuliskan ucapan; Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441H, Mohoh maaf lahir dan batin.

Populer

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Daftar Bakal Calon Gubernur, Barry Simorangkir Bicara Smart City dan Kesehatan Untuk Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 22:04

Acara Lulus-Lulusan Pakai Atribut Bintang Kejora, Polisi Turun ke SMUN 2 Dogiyai

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:57

Konflik Kepentingan, Klub Presiden Sulit Diwujudkan

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:41

Lantamal VI Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Banjir dan Longsor di Luwu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Ketua MPR: Ditjen Bea Cukai, Perbaiki Kinerja dan Minimalkan Celah Pelanggaran!

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Anies: Yang Tidak Mendapatkan Amanah Berada di Luar Kabinet, Pakem Saya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:25

Ide Presidential Club Karena Prabowo Ingin Serap Pengalaman Presiden Terdahulu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:17

Ma’ruf Amin: Presidential Club Ide Bagus

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:09

Matangkan Persiapan Pilkada, Golkar Gelar Rakor Bacakada se-Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:04

Dua Kapal Patroli Baru Buatan Dalam Negeri Perkuat TNI AL, Ini Spesifikasinya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:00

Selengkapnya