Berita

Prof. Din Syamsuddin/Repro

Nusantara

Din Syamsuddin: Kita Husnudzon Pemerintah Mempertimbangkan Suara Ulama

RABU, 20 MEI 2020 | 17:31 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Din Syamsuddin menyikapi pertanyaan perihal upaya MUI memberikan masukan kepada pemerintah dalam hal percepatan penanganan wabah virus corona (Covid-19).

“Dewan pimpinan sudah menyampaikan (kepada pemerintah), karena ada dialog termasuk dengan gugus tugas. Bahwa pikiran kita, disampaikan dan tersampaikan dan ada komunikasi,” ujar Din saat jumpa media secara virtual usai rapat pleno, Rabu (20/5).

Atas pertemuan tersebut, Din Syamsudddin berbaik sangka pemerintah akan menaruh perhatian pada masukan dari ulama Indonesia agar dapat menjadi rujukan kebijakan pemerintah.

“Kita berkhusnudzon, pemerintah juga memperhatikan, mempertimbangkan, mendengar suara ulama, dalam pengambilan keputusan selalu dirujuk misal fatwa MUI, ulama, MUI, Wantim memberikan saran dan kritik tadi kita adalah kewajiban ulama,” paparnya.

Pihaknya meminta, agar seluruh pejabat tidak memiliki perbedaan pendapat dalam mengambil suatu kebijakan yang dapat menimbulkan kekacauan di tengah masyarakat dan upaya percepatan penanganan Covid-19 akan terhambat.

“Yang utama, agar pemerintah tadi bersatu padu terus konsisten, jangan ada perbedaan pendapat, di antara elemen-elemen, pejabat-pejabat pemerintah itu sendiri. Karena itu akan membawa kerusakan, kelemahan, dalam upaya kita bersama mengatasi Covid-19,” tutupnya.   

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Pilkada 2024 jadi Ujian dalam Menjaga Demokrasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:52

Saling Mengisi, PKB-Golkar Potensi Berkoalisi di Pilkada Jakarta dan Banten

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:26

Ilmuwan China Di Balik Covid-19 Diusir dari Laboratoriumnya

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:54

Jepang Sampaikan Kekecewaan Setelah Joe Biden Sebut Negara Asia Xenophobia

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:43

Lelang Sapi, Muzani: Seluruh Dananya Disumbangkan ke Palestina

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:35

PDIP Belum Bersikap, Bikin Parpol Pendukung Prabowo-Gibran Gusar?

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:16

Demonstran Pro Palestina Capai Kesepakatan dengan Pihak Kampus Usai Ribuan Mahasiswa Ditangkap

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:36

PDIP Berpotensi Koalisi dengan PSI Majukan Ahok-Kaesang di Pilgub Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:20

Prabowo Akan Bentuk Badan Baru Tangani Makan Siang Gratis

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:50

Ribuan Ikan Mati Gara-gara Gelombang Panas Vietnam

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:29

Selengkapnya