Berita

Kwik Kian Gie/RMOL

Bisnis

Semua Dilanda Krisis, Kwik Kian Gie Bertanya-tanya Dari Mana Uang Program Kartu Prakerja

RABU, 15 APRIL 2020 | 11:13 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Pemerintah dalam waktu dekat akan merealisasikan program Kartu Prakerja yang digadang-gadang menjadi program moncer mengentaskan pengangguran terutama di tengah Covid-19.

Mantan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Keuangan dan Industri, Kwik Kian Gie, mempertanyakan pemerintah dari mana uang negara untuk membuat program Kartu Prakerja tersebut, mengingat saat ini tengah krisis global.

"Saya tidak tahu. Yang jelas untuk kesemuanya itu uangnya diambil dari mana? Saya sedang memikirkan akibat dari mencetak uang," ujar Kwik kepada Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (15/4).

Disinggung mengenai uang yang bakal diperoleh pemerintah dari hasil pinjaman IMF serta penjualan surat utang negara, ahli ekonomi ini justru bertanya kembali kepada pemerintah.

"Seberapa banyak IMF bisa beri pinjaman? Kan valuta asing lagi dan pendiktean lagi?" demikian Kwik Kian Gie.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Timnas Amin Siang Ini Dibubarkan

Selasa, 30 April 2024 | 09:59

Perbuatan Nurul Ghufron Dinilai Tidak Melanggar Etik

Selasa, 30 April 2024 | 09:57

Parpol Ramai-ramai Gabung Koalisi Prabowo Jadi Alarm Matinya Oposisi

Selasa, 30 April 2024 | 09:55

PKS Oposisi atau Koalisi Tunggu Keputusan Majelis Syuro

Selasa, 30 April 2024 | 09:46

Anggaran Sudah Disetujui, DPRD DKI Tunggu Realisasi RDF Skala Perkotaan

Selasa, 30 April 2024 | 09:36

Beli Sabu, Oknum Polisi Tulungagung Ditangkap

Selasa, 30 April 2024 | 09:31

MPR akan Bangun Komunikasi Politik dengan Jokowi hingga Hamzah Haz Jelang Transisi

Selasa, 30 April 2024 | 09:27

Jakarta Hari Ini Cenderung Cerah Berawan

Selasa, 30 April 2024 | 09:19

Perahu Rombongan Kader PMII Terbalik, Satu Meninggal

Selasa, 30 April 2024 | 09:06

2 Mei, Penentu Lolos Tidaknya Garuda Muda ke Olimpiade Paris

Selasa, 30 April 2024 | 08:48

Selengkapnya