Berita

Anggota DPD RI, Fahira Idris/Net

Politik

Fahira Idris: Idealnya Pemilihan Wagub DKI Diundur

RABU, 25 MARET 2020 | 17:01 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Pemilihan Wakil Gubernur DKI Jakarta disarankan diundur mengingat saat ini kondisi Jakarta dalam keadaan tanggap darurat virus corona atau Covid-19.

Hal itu disampaikan anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI dari Jakarta, Fahira Idris merespons usulan Panlih Wagub DKI yang meminta pemilihan Wagub dilakukan pada Jumat besok (27/3).

"Menurut pandangan saya, idealnya diundur hingga kondisi Jakarta lebih kondusif terkait wabah Covid-19 ini," jelas Fahira saat dihubungi Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (25/3).

Sesuai anjuran dan seruan pemerintah pusat, semua pihak harusnya bisa menunda berbagai kegiatan yang melibatkan interaksi massa. Hal itu sekaligus strategi meminimalisir penyebaran virus yang telah menewaskan puluhan nyawa di Indonesia.

Selain itu, saat ini seluruh warga Jakarta juga sedang fokus bergerak bersama melawan penyebaran Covid-19. Namun demikian, Senator Jakarta ini tetap menyerahkan semua keputusan kepada anggota Dewan Kebon Sirih.

"Saya sebagai warga hanya berharap yang terbaik bagi kota kita tercinta ini," pungkas Fahira.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Eko Darmanto Bakal Didakwa Terima Gratifikasi dan TPPU Rp37,7 M

Senin, 06 Mei 2024 | 16:06

Fahri Hamzah: Akademisi Mau Terjun Politik Harus Ganti Baju Dulu

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Pileg di Intan Jaya Molor Karena Ulah OPM

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Gaduh Investasi Bodong, Pengamat: Jangan Cuma Nasabah, Bank Juga Perlu Perlindungan

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Tertinggi dalam Lima Tahun, Ekonomi RI di Kuartal I 2024 Tumbuh 5,11 Persen

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Parnas Tak Punya Keberanian Usung Kader Internal jadi Cagub/Cawagub Aceh

Senin, 06 Mei 2024 | 15:45

PDIP Buka Pendaftaran Cagub-Cawagub Jakarta 8 Mei 2024

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Dirut Pertamina: Kita Harus Gerak Bersama

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Banyak Pelanggan Masih Pakai Ponsel Jadul, Telstra Tunda Penutupan Jaringan 3G di Australia

Senin, 06 Mei 2024 | 15:31

Maju sebagai Cagub Jateng, Sudaryono Dapat Perintah Khusus Prabowo

Senin, 06 Mei 2024 | 15:24

Selengkapnya