Berita

Sohibul Iman/Net

Politik

Presiden PKS Ingin Rencana Rapid Test Anggota DPR Dibatalkan

SELASA, 24 MARET 2020 | 07:38 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menolak dengan tegas rencana program rapid test (tes cepat) untuk seluruh anggota DPR dan para pendampingnya.

Presiden PKS, Sohibul Iman bahkan sudah meminta kepada pimpinan Fraksi PKS untuk menyampaikan penolakan itu kepada pimpinan DPR.

“Kami langsung meminta pimpinan F-PKS untuk sampaikan kepada pimpinan DPR agar rencana itu tidak dilanjutkan, utamakan dulu masyarakat dan tenaga medis. Alhamdulillah Ketua FPKS langsung follow up,” terangnya di akun Twitter pribadi, Senin (23/3).


Sedianya sebanyak 575 anggota DPR akan menjalani rapit test pada pekan ini di Komplek DPR Kalibata dan Ulujami. Tes juga akan dilakukan pada para pendamping anggota dewan, mulai dari asisten hingga driver.

Terlepas dari itu, Sohibul menguraikan bahwa Covid-19 merupakan virus yang tidak tampak. Artinya, wabah dari Wuhan, China ini tidak boleh dianggap remeh. Semua harus serius dan rakyat harus mematuhi imbauan untuk tetap berada di rumah.

“Kita tidak bisa nganggap remeh. Dia ada di mana dan lari ke arah mana, kita tidak tahu. Jangan-jangan dia sudah masuk ke tubuh kita,” tutupnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya