Berita

Gubernur DKI, Anies Baswedan/RMOL

Nusantara

Mengurangi Interaksi Antar Warga, Cara Bijak Anies Hindari Lockdown

KAMIS, 19 MARET 2020 | 14:49 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Wacana pemberlakuan lockdown belakangan ini santer dihembuskan lantaran sebaran virus corona atau Covid-19 yang kian mengkhawatirkan.

Menanggapi hal tersebut, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyatakan Pemprov DKI terus mengantisipasi semua kemungkinan yang bakal terjadi.

Untuk saat ini, menururt Anies, guna mencegah penularan semakin meluas, yang wajib dilakukan adalah dengan menerapkan pengurangan interaksi antar warga dan melakukan sosial distensing.


"Ini (sosial distansing) tidak bisa terjadi kalau hanya pemerintah menganjurkan tapi masyarakat tetap melakukan interaksi," ujar Anies di Auditorium KI Hajar Dewantara, Gedung Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Jakarta Selatan, Kamis (19/3).

"Karena itu kita minta kepada seluruh masyarakat ikuti imbauan ini. Karena virus yang kita hadapi ini tidak terlihat tapi penularannya sangat pesat dan tidak pilih-pilih," sambungnya.

Sebelumnya, saat menjadi narasumber dalam acara Indonesia Lawyers Club, Anies menegaskan jika masyarakat menyadari hal tersebut, maka pembatasan secara total atau lockdown bisa dihindari.

"Karena pembatasan secara total bukan hal sederhana. Meskipun secara skenario kita pernah mempersiapkan itu, tapi kita hindari itu dengan secara serius membangun kesadaran untuk membatasi pergerakan," jelas mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya