Berita

A Riza Patria/Net

Nusantara

Gerindra: PDIP Sudah Beri Sinyal Dukung Ariza

SENIN, 09 MARET 2020 | 16:58 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Perebutan kursi nomor dua DKI Jakarta semakin panas semenjak kedua kandidat wagub saling mengklaim meraup dukungan mayoritas.

Teranyar, Ketua DPD Partai Gerindra DKI Jakarta, Muhammad Taufik menyatakan cawagub jagoan dari partainya, yakni Ahmad Riza Patria telah mendapatkan dukungan 80 persen dari anggota DPRD.

"Orang 80 persen dukung Riza, bagaimana enggak kepilih," tegas Taufik saat ditemui di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin (9/3).


Wakil Ketua DPRD DKI ini mengaku sudah ada beberapa partai yang secara terang-terangan menyatakan dukungannya kepada Ariza. Di antaranya, Golkar dan PKB.

Selain itu, meski belum secara terbuka mendeklarasi dukungan, Taufik menyatakan PDI Perjuangan sebagai partai pemenang dan pemilik kursi terbanyak telah memberi sinyal dukungan kepada Ariza.

"Ini kan soal komunikasi, bukan koalisi, pengaruh ada, kuncinya di komunikasi antar sesama fraksi," tuturnya.

Selanjutnya, Taufik juga menegaskan bahwa pihaknya akan terus melakukan lobi-lobi politik ke berbagai fraksi hingga hari pemilihan pada 23 Maret mendatang.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Harga Emas Antam Hari Ini Kembali Pecah Rekor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:12

Kritik Pandji Tak Perlu Berujung Saling Lapor

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:05

AHY Gaungkan Persatuan Nasional di Perayaan Natal Demokrat

Selasa, 13 Januari 2026 | 10:02

Iran Effect Terus Dongkrak Harga Minyak

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:59

IHSG Dibuka Menguat, Rupiah Melemah ke Rp16.872 per Dolar AS

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:42

KBRI Beijing Ajak WNI Pererat Solidaritas di Perayaan Nataru

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:38

Belajar dari Sejarah, Pilkada via DPRD Rawan Picu Konflik Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:31

Perlu Tindakan Tegas atas Konten Porno di Grok dan WhatsApp

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:30

Konflik Terbuka Powell dan Trump: Independensi The Fed dalam Ancaman

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:19

OTT Pegawai Pajak Momentum Perkuat Integritas Aparatur

Selasa, 13 Januari 2026 | 09:16

Selengkapnya