Berita

Pelantikan menteri dan pejabat setingkat menteri/Net

Politik

Resmi Dilantik, Inilah 38 Menteri Dan Pejabat Setingkat Menteri Kabinet Indonesia Maju

RABU, 23 OKTOBER 2019 | 10:58 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Presiden Joko Widodo didampingi Wakil Presiden Maruf Amin resmi melantik menteri dan pejabat setingkat menteri Kabinet Indonesia Maju periode 2019-2024.

Pelantikan dan pengambilan sumpah berlangsung hikmat di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (23/10).

Inilah nama-nama menteri dan pejabat setingkat menteri Kabinet Indonesia Maju 2019-2024:


1. M. Mahfud MD: Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan
2. Airlangga Hartarto: Menteri Koordinator Bidang Perekonomian
3. Muhadjir Effendy: Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan
4. Luhut B. Pandjaitan: Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi
5. Pratikno: Menteri Sekretaris Negara
6. M. Tito Karnavian: Menteri Dalam Negeri
7. Retno L.P. Marsudi: Menteri Luar Negeri
8. Prabowo Subianto: Menteri Pertahanan
9. Fachrul Razi: Menteri Agama

10. Yasonna H. Laoly: Menteri Hukum dan HAM
11. Sri Mulyani: Menteri Keuangan
12. Nadiem Anwar Makarim: Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
13. Terawan Agus Putranto: Menteri Kesehatan
14. Juliari P. Batubara: Menteri Sosial
15. Ida Fauziyah: Menteri Ketenagakerjaan
16. Agus Gumiwang: Menteri Perindustrian
17. Agus Suparmanto: Menteri Perdagangan
18. Arifin Tasrif: Menteri ESDM
19. Basuki Hadimuljono: Menteri Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR)
20. Budi Karya: Menteri Perhubungan

21. Jhonny G. Plate: Menteri Komunikasi dan Informatika
22. Syahrul Yasin Limpo: Menteri Pertanian
23. Siti Nurbaya: Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan
24. Edhy Prabowo: Menteri Kelautan dan Perikanan
25. Abdul Halim Iskandar: Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDTT)
26. Sofyan Djalil: Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN)
27. Suharso Monoarfa: Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas)
28. Tjahyo Kumolo: Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB)
29. Erick Thohir: Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN)

30. Teten Masduki: Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (UKM)
31. Wishutama Kusubandio: Menteri Pasiwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
32. I Gusti Ayu Bintang Darmawati: Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA)
33. Bambang Brodjonegoro: Menteri Riset Teknologi/Kepala Badan Riset Inovasi Nasional
34. Zainudin Amali: Menteri Pemuda dan Olahraga.

35. ST. Burhanuddin: Jaksa Agung
36. Pramono Anung Wibowo: Sekretaris Kabinet
37. Moeldoko: Kepala Staf Kepresidenan
38. Bahlil Lahadalia: Kepala Badan Koordinasi Modal.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya