Berita

Presiden Jokowi/Net

Politik

Periode Kedua, Jokowi Disarankan Inisiasi RUU SDM Dan Bentuk Kementerian SDM Dan Ekonomi Kreatif

SENIN, 07 OKTOBER 2019 | 09:49 WIB | LAPORAN: RUSLAN TAMBAK

Indonesia di era digitialisasi saat ini perlu segera mempersiapkan sumber daya manusia (SDM) yang profesional, infovatif dan tanggung agar dapat berkompetisi dan memenangkan persaingan global.

Untuk itu, Ketua Departemen Lobby & Humas Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI), Andy William Sinaga menyarankan, Indonesia perlu memiliki UU SDM sebagai legal standing mempersiapkan SDM yang unggul dan kompetitif tersebut.

UU tersebut diharapkan dapat mengatur penciptaan SDM mulai dari hulu ke hilir atau yang berorientasi output yang dibutuhkan pasar kerja dan dunia usaha.


Untuk itu, lanjut Andy, KSBSI mengusulkan agar dalam pemerintahaan kedua Presiden Jokowi (Kabinet Kerja jilid II) perlu dibentuk Kementerian Sumber Daya Manusia dan Ekonomi Kreatif.

"Kementerian ini secara khusus dibentuk untuk membuat perencanaan dan persiapan SDM agar ke depan SDM kita harus siap pakai di pasar kerja, dan menekan angka pengangguran di usia muda," sebutnya.

Kementrian SDM tesrsebut diharapkan mengkordinasikan dan minsinergikan kebijakan SDM tersebut kepada pemerintah daerah dan kementrian terkait.

"Jumlah SDM yang besar tersebut, harus produktif dan siap pakai dalam era digitalisasi saat ini dapat dijadikan modal dasar dalam mendukung percepatan pertumbuhan ekonomi nasional," demikian Andy William.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya