Berita

Megawati, Jokowi, dan Surya Paloh/Net

Politik

Kasihan Jokowi Terjepit Gesekan Megawati Dan Surya Paloh

RABU, 02 OKTOBER 2019 | 15:51 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Ketegangan antara Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri dan Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh kembali diperlihatkan.

Insiden menolak salami Surya Paloh yang diperlihatkan Mega saat pelantikan anggota DPR, DPD, dan MPR semakin mempertegas gesekan antar pendukung Joko Widodo itu.

Pengamat politik dari Universitas Paramadina, Hendri Satrio merekam bahwa percikan ketegangan antar keduanya sudah berlangsung lama. Tepatnya saat banyak kader PDIP yang meloncat ke Nasdem untuk maju sebagai kepala daerah.

"Awalnya ini kan akibat banyak kader PDI-P yang jadi kepala daerah itu pindah ke Partai Nasdem. Awalnya dari situ ya," katanya saat dihubungi Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (2/10).

Founder lembaga survei Kedaikopi mengurai bahwa keretakan keduanya semakin menjadi-jadi usai Pilpres 2019 lalu. Tepatnya saat ada peristiwa Teuku Umar Vs Gondangdia.

Menurut Hensat, sapaan akrabnya, jika gesekan ini terus terjadi, maka yang akan menanggung kerugian adalah Joko Widodo. Untuk itu dia mewanti-wanti Jokowi untuk hati-hati dalam menyusun kabinet.

"Nah yang kasian ini Jokowi. Dia terjepit di tengah-tengah. Gimana tuh caranya supaya Mega dan Paloh ini nggak pecah ya?" tanya Hensat. 

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya