Berita

Xi Jinping/Net

Dunia

Pekan Ini, Presiden China Kunjungi Korea Utara

SELASA, 18 JUNI 2019 | 02:02 WIB | LAPORAN:

Presiden China Xi Jinping dijadwalkan akan berkunjung ke Korea Utara pada pekan ini. Kunjungan ini adalah yang pertama kali dilakukan Presiden China sejak satu dekade terakhir.

Dilansir dari Channel News Asia, Selasa (18/6), Xi akan berada di Ibukota Korut, Pyongyang pada hari Kamis dan Jumat pekan ini. Kunjungan kenegaraan itu dilakukan atas undangan dari Pemimpin Korea Utara, Kim Jong-Un

"Kedua pihak akan saling bertukar pandangan terkait situasi di Semenanjung Korea, serta akan meningkatkan progres baru terkait resolusi perpolitikan di kawasan itu," sebut saluran televisi China, CCTV seperti diberitakan ulang oleh CNA.

Dalam satu tahun terakhir, hubungan China dan Korea Utara tampak kian membaik. Sebelumnya, hubungan keduanya sempat memburuk menyusul keputusan China mendukung serangkaian sanksi PBB terhadap Korea Utara akibat program nuklir yang dijalankan.

Bahkan, Pemimpin Korea Utara Kim juga telah empat kali mengunjungi China dalam satu tahun terakhir.

Sementara itu, kunjungan Xi kali ini bertepatan dengan peringatan ke-70 tahun hubungan diplomatik antara China dan Korea Utara. Presiden China terakhir yang berkunjung ke Pyongyang adalah mendiang Presiden Hu Jintao pada tahun 2005 silam.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya