Berita

Mantan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok/RMOL

Nusantara

Jakarta Banjir Lagi, Ahok: Pompa Telat Dipakai

SELASA, 30 APRIL 2019 | 20:41 WIB | LAPORAN:

Mantan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) ikut memberikan komentar terkait banjir yang menggenangi beberapa wilayah Jakarta pada Jumat (26/4).

Menurut Ahok, banjir terjadi lantaran pompa penyedot air belum berfungsi maksimal meski jumlah pompa memadai.

"Tergenang itu mungkin karena ada pompa yang telat difungsikan," kata Ahok saat ditemui di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (30/4).


Sebelumnya, kawasan Jakarta Selatan, Jakarta Timur, dan Jakarta Barat digenangi banjir pada Jumat (26/4) lalu. Banjir disebabkan luapan kali Ciliwung karena tidak kuat menampung debit air kiriman dari Bogor, Jawa Barat.

Gubernur DKI Jakarta saat ini, Anies Baswedan pun mengklaim banjir kali ini lebih kecil dibandingkan sebelumnya. Hal itu dilihat dari jumlah pengungsi yang lebih sedikit dibanding tahun 2015 lalu.

"Coba bayangkan tahun 2015 ada 230 ribu orang mengungsi, kemarin 1.600 orang. Kenapa terjadi? Karena volume air dari hulu tidak dikendalikan. Jadi sangat kecil kalau dibandingkan dengan 2015," kata Anies di Balaikota DKI Jakarta, Senin (29/4).

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

Pernyataan Eggi Sebut Akhlak Jokowi Baik jadi Bulan-bulanan Warganet

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:40

Senyum Walikota Madiun

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:19

Rapim Kemhan-TNI 2026 Tekankan Sishankamrata sebagai Kekuatan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:55

Legislator PKS Dorong Penyaluran KUR Pekerja Migran Tepat Waktu

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:35

Digiring ke Gedung KPK, Walikota Madiun Malah Minta Didoakan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:20

Bencana Menerjang, BUMN Datang

Senin, 19 Januari 2026 | 23:55

Polisi Bongkar Clandestine Lab Tembakau Sintetis Senilai Rp2 Miliar

Senin, 19 Januari 2026 | 23:37

Mantan Jubir KPK Ali Fikri Raih Gelar Doktor Hukum Unair

Senin, 19 Januari 2026 | 23:11

Napi Bebas Pakai Gawai di Lapas Bukan Kelalaian Biasa

Senin, 19 Januari 2026 | 23:02

Walikota Madiun Maidi Dkk Tiba di Gedung KPK, Sebagian Lewat Belakang

Senin, 19 Januari 2026 | 22:46

Selengkapnya